NURIN SOBRINA, 021518056302 (2018) EKSPRESI KOLAGEN TIPE VIII PADA GINGIVA SETELAH PEMBERIAN ADIPOSE MESENCHYMAL STEM CELL (PENELITIAN PADAHEWAN COBA RATTUS NOVERGICUS). Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
|
Text (Abstrak)
PPDGS.PERI. 02-18 Sob e Abstrak.pdf Download (152kB) | Preview |
|
Text (Fulltext)
PPDGS.PERI. 02-18 Sob e.pdf Restricted to Registered users only until 6 April 2021. Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Latar belakang: Perawatan penyakit periodontal saat ini telah mengarah ke Tissue engineering (TE), dimana TE memiliki 3 komponen utama. Salah satunya yaitu yaitu stem sel merupakan sel dengan fungsi spesifik yang memiliki kemampuan untuk self-renewal, memiliki berbagai potensi dan berdifferensiasi menjadi berbagai macam sel. Stem sel yang dapat di bagi menjadi ESCs dan MSCs. Salah satu sel yang di karakteristik MSCs berasal dari adipose tissue (ASCs). ASCs mensekresi beberapa growth factor dan ASCs juga disekresi oleh mast cell. Mast cell juga memproduksi kolagen tipe VIII. Kolagen tipe VIII memiliki fungsi untuk attachment promoting factor untuk DAT cell dan sel epitel. Tujuan: Untuk mengetahui ekspresi kolagen tipe VIII pada gingiva tikus wistar setelah pemberian ASCs. Metode: Kelompok percobaan dibagi atas 2 kelompok. Pada kelompok percobaan sulkus dilukai dengan melakukan curretage pada gigi insisif. Pada kelompok kontrol di injeksikan dengan PBS sedangkan pada kelompok perlakuan di injeksikkan dengan ASCs. Setelah 14 hari tikus diterminasi dan dilakukan pemeriksaan Kolagen tipe VIII dengan metode immunohistokimia. Hasil: Terdapat perbedaan yang signifikan antara tikus yang hanya diberi PBS dengan yang di beri ASCs. Kesimpulan: ASCs dapat membantu meningkatkan ekpresi kolagen tipe VIII pada gingiva tikus wistar.
Item Type: | Thesis (Thesis) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKA KK PPDGS.PERI. 02-18 Sob e | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Adipose mesenchymal stem cell, Kolagen tipe VIII, Gingiva. | |||||||||
Subjects: | R Medicine > RK Dentistry > RK1-715 Dentistry | |||||||||
Divisions: | 02. Fakultas Kedokteran Gigi | |||||||||
Creators: |
|
|||||||||
Contributors: |
|
|||||||||
Depositing User: | Tatik Poedjijarti | |||||||||
Date Deposited: | 05 Apr 2018 22:17 | |||||||||
Last Modified: | 05 Apr 2018 22:17 | |||||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/71678 | |||||||||
Sosial Share: | ||||||||||
Actions (login required)
View Item |