APLIKASI GELOMBANG FOLIKULER PADA PROGRAM PENINGKATAN REPRODUKTIVITAS TERNAK

MAS'UD HARIADI (2005) APLIKASI GELOMBANG FOLIKULER PADA PROGRAM PENINGKATAN REPRODUKTIVITAS TERNAK. Fakultas Kedokteran Hewan, Universitas Airlangga. (Unpublished)

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK_PG.176 10 Har a.pdf

Download (132kB) | Preview
[img]
Preview
Text (FULLTEXT)
FULLTEXT_PG.176 10 Har a.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Pengembangan bidang peternakan secara global semakin jauh melibatkan aplikasi ilmu pengetahuan dan teknologi. Di Indonesia usaha peternakan rakyat yang bersifat tradisional, kini sudah banyak mengenal kemajuan teknologi di bidang peternakan. Salah satu teknik di bidang reproduksi yang sudah mantap penerapannya di tanah air kita adalah inseminasi buatan (IB). Program inseminasi buatan telah berhasil meningkatkan mutu genetik ternak terutama sapi potong walaupun secara kualitatif peningkatan populasinya belum signifikan. Salah satu pengetahuan yang bisa dianggap baru di Indonesia dalam bidang reproduksi ternak adalah tentang dinamika folikuler (follicular dynamics) atau secara lebih khusus sering disebut dengan gelombang folikuler (follicular wave).

Item Type: Other
Additional Information: KKC KK PG.176/10 Har a ; 636.208 24 Har a ; PG.176/10 Har a-2
Uncontrolled Keywords: aplikasi, gelombang folikuler, peningkatan, reproduktivitas, ternak
Subjects: Q Science > QL Zoology > QL750-795 Animal behavior
Q Science > QM Human anatomy
Divisions: Pidato Guru Besar
Creators:
CreatorsNIM
MAS'UD HARIADIUNSPECIFIED
Depositing User: Mrs Nadia Tsaurah
Date Deposited: 24 Apr 2018 18:53
Last Modified: 10 May 2018 18:22
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/71960
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item