PENGARUH TINGKAT EFISIENSI, UKURAN DAN DANA PIHAK KETIGA TERHADAP PENDAPATAN SAHAM PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

ANUNG PRASETYO DWIJAYANTO, 040510449 (2011) PENGARUH TINGKAT EFISIENSI, UKURAN DAN DANA PIHAK KETIGA TERHADAP PENDAPATAN SAHAM PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2011-dwijayanto-13048-b23710-p.pdf

Download (134kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
gdlhub-gdl-s1-2011-dwijayanto-13048-b23710-p.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh efisiensi, ukuran dan dana pihak ketiga (DPK) tehadap pendapatan saham. Variabel efisiensi yang digunakan dalam penelitian ini dihitung menggunakan Data Envelopment Analysis (DEA). Penggunaan DEA memungkinkan untuk melakukan pengukuran multiple input dan multiple output. Input yang digunakan adalah simpanan, beban bunga dan beban non-bunga, sedangkan pendapatan dan pinjaman sebagai output. Variabel ukuran perusahaan dinilai berdasarkan aset yang dimiliki, sedangkan total simpanan digunakan sebagai variabel DPK. Nilai pendapatan saham diperoleh melalui hasil penjumlahan pendapatan saham harian selama satu tahun. Window analysis model tiga tahun digunakan untuk memperoleh nilai rata-rata variabel setiap tiga tahun. Periode penelitian berlangsung selama lima tahun yakni tahun 2004-2008 dengan menggunakan sampel penelitian sebanyak sepuluh bank yang terdaftar di BEI dan memiliki asset diatas tiga puluh triliun rupiah. Penelitian menggunakan metode data panel model fixed effect model (FEM) untuk menganalisi pengaruh efisiensi, ukuran dan dana pihak ketiga tehadap pendapatan saham. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa secara simultan dengan uji F variabel efisiensi, ukuran dan dana pihak ketiga berpengaruh terhadap pendapatan saham dengan nilai R-squared 94,15%. Hasil uji t menunjukkan (1) Variabel efisiensi berpengaruh negatif-signifikan terhadap pendapatan saham. (2) Variabel ukuran berpengaruh negatif-tidak signifikan terhadap pendapatan saham. (3) Variabel DPK berengaruh negatif-tidak signifikan terhadap pendapatan saham

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B 237/10 Dwi p
Uncontrolled Keywords: MONEY MARKET
Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG1-9999 Finance > HG1501-3550 Banking > HG1723 Bank stocks. Banking as an investment
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
ANUNG PRASETYO DWIJAYANTO, 040510449UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSRI MAEMUNAH SOEHARTO, Prof. Dr. Hj., SE.UNSPECIFIED
Depositing User: Nn Luluk Lusiana
Date Deposited: 04 Mar 2011 12:00
Last Modified: 08 Sep 2016 08:55
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/725
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item