DELLA WARDANI, 151510813061 (2018) BAURAN PROMOSI PENGIKLANAN SEBAGAI UPAYA UNTUK MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN PRODUK GARAM LOSOSA PADA PT. GARAM (Persero). Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga.
|
Text (Abstrak)
abstrak.pdf Download (21kB) | Preview |
|
Text (Fulltext)
FV PM 38 18 War b.pdf Restricted to Registered users only until 4 October 2021. Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Dalam proses pemasaran PT. GARAM (Persero) menggunakan banyak kantor wilayah pemasaran yang tersebar di seluruh Indonesia guna untuk efektifitas pemasaran produk. PT. GARAM (Persero) selalu melakukan target penjualan setelah adanya promosi iklan, guna untuk mengetahui adanya peningkatan/penurunan pada penjualan. PT. GARAM (Persero) selalu rutin dalam mengkontrol tingkat penjualan yang telah dilakukan. Dalam jangkauan iklan garam Lososa, PT. GARAM (Persero) tidak sembarangan dalam pengtargetan konsumen. Tetapi setiap bentuk iklan selalu mempunyai masing-masing target. Pada proses promosi, PT. GARAM (Persero) sangat baik dalam memilih cara karena mulai dari iklan, promosi, publikasi, dan personal selling digunakan oleh PT. GARAM (Persero) dalam menarik minat beli konsumen.
Item Type: | Thesis (Tugas Akhir D3) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 FV PM 38/18 War b | ||||||
Uncontrolled Keywords: | promosi; produk | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5410-5417.5 Marketing. Distribution of products | ||||||
Divisions: | 15. Fakultas Vokasi > Departemen Bisnis > D3 Manajemen Pemasaran | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Turwulandari | ||||||
Date Deposited: | 04 Oct 2018 08:45 | ||||||
Last Modified: | 04 Oct 2018 08:45 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/74260 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |