ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NIAT MENJADI ENTREPRENEUR PADA MAHASISWA PESERTA PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOVEMBER SURABAYA

ERVIN ZULKARNAIN M., 041012312 (2013) ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NIAT MENJADI ENTREPRENEUR PADA MAHASISWA PESERTA PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOVEMBER SURABAYA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2013-ervinzulka-26808-6.abstr-k.pdf

Download (133kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
49.gdlhub-gdl-s1-2013-ervinzulka-FULLTEXT.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor yang mempengaruhi niat menjadi entrepreneur pada mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh November Surabaya. Variabel-variabel yang dipilih adalah gender, latar belakang keluarga, pendidikan kewirausahaan, dan sifat inovatif. Penggunaan variabel-variabel tersebut berdasarkan hasil penelitian terdahulu, yaitu: Ahmed (2010). Hipotesis dalam penelitian ini adalah variabel-variabel tersebut secara bersama-sama memiliki pengaruh signifikan terhadap niat kewirausahaan dan terdapat variabel yang memiliki pengaruh dominan. Penelitian ini dilakukan pada Mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh November dengan responden sebanyak 59 Mahasiswa yang mengikuti Program Mahasiswa Wirausaha periode 2011-2012. Pengujian hipotesis dilakukan dengan bantuan program SPSS 13. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel-varibel tersebut secara bersama-sama memiliki pengaruh signifikan terhadap niat kewirausahaan dengan menghasilkan F hitung sebesar 9,498 dengan nilai signifikansi 0,000 yang nilainya kurang dari 0,05. Dan faktor yang memiliki pengaruh dominan adalah sifat inovatif karena memiliki nilai beta terbesar yaitu 0,418.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B 171/13 Erv a
Uncontrolled Keywords: BUSINESSMEN
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5001-6182 Business
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
ERVIN ZULKARNAIN M., 041012312UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorArif Firmansyah, , SE., MM,UNSPECIFIED
Depositing User: Yuliana Ariandini Ayuningtyas
Date Deposited: 05 Sep 2013 12:00
Last Modified: 03 Aug 2016 01:07
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/7594
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item