PERAN INSTITUSI DALAM PELAKSANAAN PRIVATISASI AIR MELALUI PROGRAM SANITATION AND SAFE WATER FOR ALL (SSAWA) OLEH INTERNATIONAL FINANCE CORPORATION (IFC) DI KENYA

Feflin Alses Al Banjari, 071411233010 (2018) PERAN INSTITUSI DALAM PELAKSANAAN PRIVATISASI AIR MELALUI PROGRAM SANITATION AND SAFE WATER FOR ALL (SSAWA) OLEH INTERNATIONAL FINANCE CORPORATION (IFC) DI KENYA. Jurnal Analisis Hubungan Internasional, 7 (2). pp. 149-162. ISSN 2302-8777

Full text not available from this repository. (Request a copy)
Official URL: http://journal.unair.ac.id/JAHI@peran-institusi-da...

Abstract

Pelaksanaan privatisasi air seringkali memunculkan penolakan atau kegagalan di beberapa negara. Hal ini berbeda yang terjadi di Kenya, bahwa pelaksanaan privatisasi dapat tercapai. Pelaksanaan privatisasi air di Kenya tersebut diwujudkan melalui program dari International Finance Corporation (IFC) yang dikenal dengan Sanitation and Safe Water for All (SSAWA) di tahun 2011 - 2014. Dalam prakteknya, privatisasi air tersebut dilakukan oleh melalui skema Public-Private Partnerships (PPPs). Oleh karenanya tulisan ini berfokus untuk menjelaskanpelaksanaan privatisasi air yang dikaitkan dengan peran institusi sektor air yang ada di Kenya. Untuk menjelaskan hal tersebut penulis menggunakan new institutional approach atau pendekatan institusi baru. Melalui pendekatan tersebut ditunjukkan dengan adanya peran institusi yang berperan penting dalam pelaksanaan privatisasi air di Kenya. Peran institusi tersebut ditunjukkan dengan adanya regulasi, desentralisasi, dan monitoring. Ketiga aspek tersebut yang menjadi indikator kontribusi peran institusi dalam pelaksanaan privatisasi air di Kenya.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Privatisasi air, Kenya, Public-Private Partnerships, Pendekatan Institusi Baru, Peran Institusi
Subjects: T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering > TD1-1066 Environmental technology. Sanitary engineering
T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering > TD194-195 Environmental effects of industries and plants
Divisions: 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional
Creators:
CreatorsNIM
Feflin Alses Al Banjari, 071411233010UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorMoch. Yunus, S.IP., MA.UNSPECIFIED
Depositing User: Mrs Nadia Tsaurah
Date Deposited: 06 Dec 2018 08:03
Last Modified: 06 Dec 2018 08:03
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/76183
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item