PENGARUH SURFAKTAN SPAN 80 DAN TWEEN 80 TERHADAP LIPOFILISITAS EPIGALLOCATECHIN GALLATE (EGCG)

MIRNA CANDRA RIANTI, 051411131041 (2018) PENGARUH SURFAKTAN SPAN 80 DAN TWEEN 80 TERHADAP LIPOFILISITAS EPIGALLOCATECHIN GALLATE (EGCG). Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (Abstrak)
FF.F. 53-18 Ria p Abstrak.pdf

Download (106kB)
[img] Text (Fulltext)
FF.F. 53-18 Ria p.pdf
Restricted to Registered users only until 28 December 2021.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

(-)-Epigallocatechin-3-gallate (EGCG) merupakan jenis catechin yang paling banyak terdapat pada teh hijau, yaitu sekitar 65% dari jumlah total catechin. Beberapa manfaat farmakologi dari EGCG yaitu sebagai antibacterial, antiviral, antitumor, dan antiaging. EGCG memiliki permeabilitas membran rendah dan termasuk dalam Biopharmaceutics Classification System (BCS) 3: kelarutan tinggi, permeabilitas rendah. EGCG memiliki nilai koefisien partisi (log P) sebesar 1,2. Nilai koefisien partisi 2-3 merupakan keadaan yang optimal untuk penetrasi obat pada kulit. Pada penelitian kali ini dilakukan pengamatan mengenai pengaruh penambahan surfaktan Span 80 dan Tween 80 terhadap lipofilisitas Epigallocatechin Gallate (EGCG). Penambahan surfaktan pada HLB 4,3; 6; dan 8 dapat mempengaruhi nilai koefisien partisi. Hasil penelitian menunjukan bahwa dengan menurunnya nilai HLB kombinasi surfaktan dapat meningkatkan lipofilisitas EGCG mendekati lipofilisitas kulit (Log P 2-3). Pada nilai HLB 4,3 memberikan nilai koefisien partisi yang paling tinggi dibandingkan dengan nilai HLB lainnya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FF.F. 53-18 Ria p
Uncontrolled Keywords: Epigallocatechin gallate, Span 80, Tween 80, HLB Surfaktan, Koefisien Partisi
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica > RS1-441 Pharmacy and materia medica
Divisions: 05. Fakultas Farmasi > Farmastika
Creators:
CreatorsNIM
MIRNA CANDRA RIANTI, 051411131041UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorNoorma Rosita, Dr., Apt., Msi.,UNSPECIFIED
Thesis advisorAndang Miatmoko, S.Farm., M. Pharm.Sci., Ph.D., Apt.,UNSPECIFIED
Depositing User: Tatik Poedjijarti
Date Deposited: 28 Dec 2018 05:16
Last Modified: 28 Dec 2018 05:16
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/77319
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item