RUDY SONDANG SINAGA, 04142435301 (2019) PERBEDAAN DAN PENGARUH KREDIBILITAS SELEBGRAM TERHADAP NIAT BELI KONSUMEN (STUDI PADA CAFE SUOKLAT). Thesis thesis, Universitas Airlangga.
Text (Abstrak)
MM. 20-19 Sin p Abstrak.pdf Download (232kB) |
|
Text (Fulltext)
MM. 20-19 Sin p.pdf Restricted to Registered users only until 26 February 2022. Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kredibilitas selebgram terhadap niat beli konsumen pada Cafe Suoklat Surabaya. Adapun indikator dari kredibilitas Selebgram adalah attractiveness, trustworthiness, dan expertise. Kombinasi ketiga indikator ini diharapkan dapat meningkat niat beli konsumen berkunjung ke Cafe Suoklat. Ada dua Selebgram yang akan dipilih mempromosikan produk makanan dan minuman Cafe tersebut melalui instagram. Pertama adalah Vicky Yuwono dan kedua adalah Putri Kenasti. Data diperoleh dengan menyebarkan kuesioner kepada 100 responden, 50 pria dan 50 wanita dengan metode purposive sampling. Selanjutnya pengujian dilakukan menggunakan metode uji beda dan regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada perbedaan kredibilitas antara Vicky Yuwono dan Putri Kenasti. Variabel attractiveness dan trustworthiness berpengaruh secara signifikan terhadap niat beli kecuali variabel expertise tidak berpengaruh secara signifikan terhadap niat beli.
Item Type: | Thesis (Thesis) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 MM. 20-19 Sin p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Kredibilitas, Selebgram, Niat Beli, Instagram. | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28-70 Management. Industrial Management | ||||||
Divisions: | 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Magister Manajemen | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Tatik Poedjijarti | ||||||
Date Deposited: | 26 Feb 2019 04:33 | ||||||
Last Modified: | 26 Feb 2019 04:33 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/80516 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |