DIANA SETYOBEKTI, 040831029 (2011) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL PADA PERUSAHAAN DALAM INDEKS LQ45 DI BEI PERIODE 2004-2008. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
|
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2011-setyobekti-19914-b3811-k.pdf Download (333kB) | Preview |
|
Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2011-setyobekti-16693-b3811-f.pdf Restricted to Registered users only Download (774kB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah leverage ratio, dividend payout ratio, return on earning, Tangibility, liquidity, market to book ratio,dan size berpengaruh terhadap kepemilikan institusional pada perusahaan yang masuk dalam indeks LQ45 di BEI. Penelitian ini bertujuan untuk mengukur dan menganalisis variabel leverage ratio, dividend payout ratio, return on earning, Tangibility, liquidity, market to book ratio,dan size berpengaruh terhadap kepemilikan institusional. Pengujian pengaruh dalam penelitian ini dilakukan dengan analisis regresi linier berganda, dengan metode estimasi OLS yang menggunakan data panel yang masuk dalam indeks LQ45 dan terdaftar / listing di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode tahun 2004 – 2008. Hasil dari penelitian ini menunjukkan secara parsial variabel leverage berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kepemilikan institusional pada perusahaan LQ45, dan juga variabel liquidity, market to book ratio, dan size berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepemilikan institusional pada perusahaan LQ45, serta variabel dividens, profitability, dan tangibility memiliki pengaruh positif dan tidak signifikan terhadap kepemilikan institusional pada perusahaan LQ45. Dan hasil penelitian ini juga menunjukkan secara simultan variabel independen leverage, dividens, profitability, tangibility, likuidity, market to book ratio, dan size berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 B.38/11 Set f | ||||||
Uncontrolled Keywords: | STOCKS PRICES ,STOCKS EXCHANGE | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance > HG3810-4000 Foreign exchange. International finance. International monetary system H Social Sciences > HG Finance > HG4001-4285 Finance management. Business finance.Corporation finance |
||||||
Divisions: | 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Nn Deby Felnia | ||||||
Date Deposited: | 28 Sep 2011 12:00 | ||||||
Last Modified: | 29 Jun 2016 07:43 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/8077 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |