ANALISIS AKTIVITAS UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI BIAYA PRODUKSI PADA PERUSAHAAN PT. IGLAS DI SURABAYA

ANDRI JAKA TRILAKSANA, 040113795 E (2008) ANALISIS AKTIVITAS UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI BIAYA PRODUKSI PADA PERUSAHAAN PT. IGLAS DI SURABAYA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRACT)
gdlhub-gdl-s1-2008-trilaksana-8703-a158_0-k.pdf

Download (323kB) | Preview
[img]
Preview
Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2009-trilaksana-8718-a158_0-a-min.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Tujuan utama dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui, mengkaji dan memberikan bukti bahwa dalam melakukan analisis aktivitas dapat berperan sebagai alat bantu untuk mengelola aktivitas perusahaan terutama departemen produksi dalam rangka efisien biaya produksi. Efisien biaya dapat dicapai melalui pengendalian biaya dengan memfokuskan pada pengelolaan aktivitas yang mengkonsumsi sumber daya yang dimiliki perusahaan. Dalam hal ini perusahaan harus mencurahkan perhatian pada aktivitas¬aktivitas yang menambah biaya yang tidak perlu dan memilih serta melaksanakan hanya aktivitas yang menambah nilai pada konsumen. Dengan menggunakan konsep ABM maka manajemen perusahaan memerlukan informasi dalam setiap aktivitas perusahaan untuk menghasilkan produk agar mereka mampu melakukan. Perbaikan secara terus menerus terhadap aktivitas bernilai tambah (value added activity) dan dapat menghilangkan aktivitas tidak bernilai tambah (non value added) ABM memusatkan perhatian pada manajemen aktivitas yang bertujuan untuk meningkatkan nilai yang diterima pelanggan, dan laba yang diterima atau pemberian nilai tersebut. ABM menggunakan biaya berdasarkan aktivitas (Activity Based Casting) sebagai sumber informasi utamanya dan menekan pada analisis nilai proses. Inti dari ABM adalah pengelolaan aktivitas, yang merupakan proses pengidentifikasi aktivitas yang dijalankan oleh organisasi, penentuan nilainya. Bagi organisasi dan pemilihan dan pelaksanaan. Hanya aktivitas yang menambah nilai konsumen. Tujuan pengelolaan aktivitas adalah penghilangan pemborosan dan dengan hilangnya pemborosan tersebut, biaya dapat berkurang. Pemborosan diakibatkan oleh adanya aktivitas bukan bernilai tambah dan aktivitas penambah nilai yangtidak dilaksanakan secara efisien. Fokus pengelolaan aktivitas adalah penyebab terjadinya itu sendiri, untuk menghilangkan aktivitas tidak bemilai tambah. Dan untuk memperbaiki aktivitas bernilai tambah akibatnya adalah menurunkan biaya pada non value added.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 A 158/08 Tri a
Uncontrolled Keywords: MANAGERIAL ACCOUNTING; COST, INDUSTRIAL; COST ACCOUNTING
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5410-5417.5 Marketing. Distribution of products
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
ANDRI JAKA TRILAKSANA, 040113795 EUNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorDR. Muhammad Nashih, MT., AkUNSPECIFIED
Depositing User: Tn Fariddio Caesar
Date Deposited: 02 Feb 2009 12:00
Last Modified: 20 Jun 2017 20:51
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/8548
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item