PENERAPAN FLOWER POLLINATION ALGORITHM (FPA) UNTUK MENYELESAIKAN QUADRATIC ASSIGNMENT PROBLEM (QAP)

DERBY PRAYOGO SAMDEAN, 081511233114 (2019) PENERAPAN FLOWER POLLINATION ALGORITHM (FPA) UNTUK MENYELESAIKAN QUADRATIC ASSIGNMENT PROBLEM (QAP). Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (ABSTRACT)
KKC KK MPM.59-19 Sam p ABSTRAK.pdf

Download (52kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
KKC KK MPM.59-19 Sam p DAFTAR ISI.pdf

Download (52kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
KKC KK MPM.59-19 Sam p DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (51kB)
[img] Text (FULLTEXT)
KKC KK MPM.59-19 Sam p SKRIPSI.pdf
Restricted to Registered users only until 20 August 2022.

Download (892kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penulisan skripsi ini bertujuan untuk menyelesaikan Quadratic Assignment Problem menggunakan Flower Pollination Algorithm. Quadratic Assignment Problem merupakan masalah pegalokasian n fasilitas ke n lokasi dimana diketahui arus perpindahan antar fasilitas dan jarak tersedia antar lokasi yang bertujuan untuk meminimalkan total biaya penempatan dengan batasan bahwa setiap fasilitas ditempatkan pada satu lokasi dan setiap lokasi ditempati satu fasilitas. Flower Pollination Algorithm merupakan salah satu algoritma yang terinspirasi dari proses penyerbukan bunga pada tanaman. Terdapat dua proses kunci yang terdapat pada algoritma ini, yatu penyerbukan global dan penyerbukan lokal yang ditentukan berdasarkan switch probability (p) yang terletak pada interval [0,1]. Bahasa yang digunakan untuk menyelesaikan skripsi ini adalah bahasa pemrograman Java yang diimplementasikan pada 3 data yaitu, data 4 fasilitas 4 lokasi, data 18 fasilitas 18 lokasi, dan data 32 fasilitas dan 32 lokasi. Diperoleh total biaya penempatan minimum untuk masing-masing data berturut-turut adalah 1340, 5356, 97220. Pola hasil running program terhadap data menunjukan bahwa semakin besar nilai parameter maksimum iterasi, maka semakin baik pula nilai fungsi tujuan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK MPM.59/19 Sam p
Uncontrolled Keywords: Flower Pollination Algorithm, Quadratic Assignment Problem
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76.73. Computer algorithms and Data structures
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika
Creators:
CreatorsNIM
DERBY PRAYOGO SAMDEAN, 081511233114UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorHerry Suprajitno, 0004046803UNSPECIFIED
Thesis advisorEdi Winarko, 0014056706UNSPECIFIED
Depositing User: mrs hoeroestijati beta
Date Deposited: 20 Aug 2019 09:45
Last Modified: 20 Aug 2019 09:45
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/85960
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item