BAYU YULIANSYAH, 151610913009 (2019) ANALISIS PERBANDINGAN KEPUASAN PADA NASABAH KREDIT MULTIGUNA DAN NASABAH KREDIT MODAL KERJA DI PT BANK PEMBANGUNAN DAERAH JAWA TIMUR CABANG RSUD DR SOETOMO SURABAYA. Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga.
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf Download (17kB) |
|
Text (DAFTAR ISI)
DAFTAR ISI.pdf Download (16kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (56kB) |
|
Text (FULL TEXT)
FV. PBK. 08-19 Yul a.pdf Restricted to Registered users only until September 2022. Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tentang faktor-faktor yang mendasariterjadinya perbedaan kepuasan nasabah dalam menggunakan produk kredit multiguna dan produk modal kerja, dan kemudian membandingkannya agar terlihat perbedaannya. Penelitian ini dilakukan pada nasabah pengguna kredit multiguna dan kredit modal kerja pada PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk, Cabang Rsud Dr Soetomo Surabaya. Jenis penilitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Metode analisis yang digunakan untuk meneliti adalah metode analisis deskriptif, data yang diperoleh berasal dari peyebaran kuesioner. Beberapa indikator yang di gunakan untuk mengukur tingkat kepuasan adalah Price, Service quality, Product quality, Emotional factor, Efficiency. Faktor yang paling berpengaruh pada kepuasan dalam kredit multiguna adalah faktor Price atau harga, sedangkan pada kredit modal kerja adalah Product quality atau kualitas produk. Kepuasan nasabah juga di pengaruhi oleh faktor usia, jenis kelamin, dan faktor penghasilan perbulan, pada kredit multiguna nasabah dengan usia 30 sampai dengan 50 tahun lebih puas terhadap harga, nasabah berjenis kelamin laki - laki juga lebih puas terhadap harga, sedangkan yang berpenghasilan di atas 10 juta memiliki kepuasan terhadap kualitas layanan. Pada kredit modal kerja usia nasabah di bawah 30 tahun lebih puas terhadap kualitas produk, nasabah berjenis kelamin laki – laki juga lebih puas terhadap kualitas produk, sedangkan penghasilan nasabah di bawah 3 juta lebih puas terhadap kualitas produk dan kemudahan. Kata kunci : Perbandingan kepuasan nasabah, kredit multiguna, kredit modal kerja
Item Type: | Thesis (Tugas Akhir D3) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 FV.PBK.08/19 Yul a | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Perbandingan kepuasan nasabah, kredit multiguna, kredit modal kerja | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance > HG1-9999 Finance > HG3691-3769 Credit. Debt. Loans | ||||||
Divisions: | 15. Fakultas Vokasi > Departemen Bisnis > D3 Manajemen Perbankan | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | sukartini sukartini | ||||||
Date Deposited: | 13 Sep 2019 07:41 | ||||||
Last Modified: | 13 Sep 2019 07:41 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/86667 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |