PENURUNAN KADAR BIOCHEMICAL OXYGEN DEMAND DAN PERUBAHAN NILAI pH MENGGUNAKAN BIOKOAGULAN BIJI FLAMBOYAN (Delonix regia) PADA LIMBAH LAUNDRY

USWATUN HASANAH, 081511133029 (2019) PENURUNAN KADAR BIOCHEMICAL OXYGEN DEMAND DAN PERUBAHAN NILAI pH MENGGUNAKAN BIOKOAGULAN BIJI FLAMBOYAN (Delonix regia) PADA LIMBAH LAUNDRY. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (ABSTRAK)
12. ABSTRAK.pdf

Download (202kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
8. DAFTAR ISI.pdf

Download (107kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
19. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (236kB)
[img] Text (FULLTEXT)
ST.TL 40-19 Has p.pdf
Restricted to Registered users only until 8 October 2022.

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada beda atau tidak ada beda variasi konsentrasi biokoagulan biji flamboyan (Delonix regia) terhadap persentase penurunan kadar BOD5 dan persentase perubahan nilai pH, serta konsentrasi optimum dan nilai efektivitas biokoagulan dalam menurunkan kadar BOD5 dan mengubah nilai pH pada limbah laundry. Penelitian ini dilakukan dengan metode koagulasi flokulasi menggunakan jar test dengan pengadukan cepat 100 rpm selama 1 menit, pengadukan lambat 60 rpm selama 10 menit, dan pengendapan selama 60 menit. Variasi konsentrasi yang digunakan, yaitu konsentrasi 0, 500, 1500, 2500, dan 3500 mg/L. Analisis BOD5 dilakukan dengan metode titrasi Winkler dan analisis pH menggunakan pH meter. Analisis data menggunakan uji normalitas, uji homogenitas, uji One Way ANOVA, uji Duncan, kemudian dibahas secara deskriptif. Berdasarkan hasil analisis data didapatkan ada beda yang signifikan variasi konsentrasi biokoagulan biji flamboyan (Delonix regia) terhadap persentase penurunan kadar BOD5 dan tidak ada beda yang signifikan variasi konsentrasi biokoagulan biji flamboyan terhadap persentase perubahan nilai pH. Sedangkan konsentrasi optimum biokoagulan biji flamboyan (Delonix regia) untuk menurunkan kadar BOD5 adalah 2500 mg/L dengan nilai efektivitas sebesar 48,28% dan untuk perubahan nilai pH adalah 2500 mg/L dengan nilai efektivitas sebesar 3,50%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK ST.TL 40/19 Has p
Uncontrolled Keywords: coagulation flocculation, flamboyant seeds, BOD5, pH, laundry waste
Subjects: T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering > TD896-899 Industrial and factory wastes
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Ilmu dan Teknologi Lingkungan
Creators:
CreatorsNIM
USWATUN HASANAH, 081511133029UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorAgus Supriyanto, NIDN0024086208UNSPECIFIED
Thesis advisorNITA CITRASARI, NIDN: 0002088201UNSPECIFIED
Depositing User: Guruh Haris Raputra, S.Sos., M.M. '-
Date Deposited: 08 Oct 2019 01:23
Last Modified: 08 Oct 2019 01:23
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/88440
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item