SENSOR SERAT OPTIK BERBASIS MICROBOTTLE DENGAN PELAPISAN GRAPHENE UNTUK DETEKSI NATRIUM NITRIT

DWI ANGGITA, 081511333037 (2019) SENSOR SERAT OPTIK BERBASIS MICROBOTTLE DENGAN PELAPISAN GRAPHENE UNTUK DETEKSI NATRIUM NITRIT. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (116kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
DAFTAR ISI.pdf

Download (118kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (105kB)
[img] Text (FULLTEXT)
MPF.55-19 Ang s.pdf
Restricted to Registered users only until 9 October 2022.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Sensor serat optik berbasis microbottle dengan pelapisan graphene dalam deteksi natrium nitrit untuk diperagakan and diselidiki . Penelitian ini menggunakan sumber cahaya ASE (Amplified Spontaneous Emission) dengan panjang gelombang (λ) = 1520-1570 nm. Deteksi natrium nitrit dilakukan melalui perubahan indeks bias. Pada penelitian ini menggunakan lapisan graphene kedalam sensor microbottle untuk meningkatkan deteksi natrium nitrit. Graphene diperoleh dari graphene-polylactic acid (PLA) dengan berat 25 mg dengan dicampur 2 ml Tetrahydrofuran (THF). Pada sensor microbottle ini, graphene bertindak sebagai cladding yang berfungsi untuk menjebak kation natrium atau anion nitrit dan meningkatkan keefektifan indeks bias pada cladding. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setelah menggunakan graphene sensitivitas yang awalnya 0,19 dBm% menjadi 0,53 dBm/% dan resolusi yang awalnya 7,11%. menjadi 0,24%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK MPF. 55/19 Ang s
Uncontrolled Keywords: Sodium nitrite, microbottle, graphene, refractive index
Subjects: Q Science > QC Physics > QC170-197 Atomic physics Constitution and properties of matter Including molecular physics, relativity, quantum theory, and solid state physics
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Fisika
Creators:
CreatorsNIM
DWI ANGGITA, 081511333037UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorMOH YASIN, NIDN: 0003126704UNSPECIFIED
Thesis advisorPUJIYANTO, NIDN: 0025036104UNSPECIFIED
Depositing User: Guruh Haris Raputra, S.Sos., M.M. '-
Date Deposited: 09 Oct 2019 07:19
Last Modified: 09 Oct 2019 07:19
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/88634
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item