PENGARUH RASIO ENZIM BROMELIN DAN WAKTU HIDROLISIS PADA PRODUKSI HIDROLISAT PROTEIN DARI RUMPUT LAUT Caulerpa racemosa

HERLINA MAWARDANI., 141511233009 (2019) PENGARUH RASIO ENZIM BROMELIN DAN WAKTU HIDROLISIS PADA PRODUKSI HIDROLISAT PROTEIN DARI RUMPUT LAUT Caulerpa racemosa. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (ABSTRAK)
Abstrak.pdf

Download (43kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
Daftar isi.pdf

Download (38kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftat pustaka.pdf

Download (67kB)
[img] Text (FULLTEXT)
PK.THP. 06-19 Maw p.pdf
Restricted to Registered users only until 14 October 2022.

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Caulerpa racemosa merupakan salah satu rumput laut hijau yang selama ini hanya dimanfaatkan sebagai sayuran segar atau lalapan. Caulerpa racemosa memiliki kandungan protein sebesar 17,85%, sehingga dalam upaya untuk meningkatkan nilai jualnya, Caulerpa racemosa dimanfaatkan sebagai bahan baku pembuatan hidrolisat protein. Hidrolisis protein menggunakan enzim merupakan cara yang efektif, karena dapat membuat hidrolisat protein terhindar dari kerusakan asam amino tertentu. Salah satu enzim protease yang dapat digunakan sebagai penghidrolisis, dalam menghasilkan hidrolisat protein adalah enzim bromelin. Faktor penting agar hidrolisis dapat berjalan maksimal tergantung pada rasio enzim bromelin dan waktu hidrolisis yang digunakan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh rasio enzim bromelin dan waktu hidrolisis terhadap hasil hidrolisat protein dari rumput laut Caulerpa racemosa.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK PK.THP. 06-19 Maw p
Uncontrolled Keywords: rasio enzim bromelin, waktu hidrolisis, rumput laut Caulerpa racemosa
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling > SH1-691 Aquaculture. Fisheries. Angling > SH201-399 Fisheries > SH213-216.55 By oceans and seas
Divisions: 14. Fakultas Perikanan dan Kelautan > Manajemen Kesehatan Ikan & Budidaya Perikanan
Creators:
CreatorsNIM
HERLINA MAWARDANI., 141511233009UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorSri Subekti, 195205171978032001UNSPECIFIED
Thesis advisorM. Nur Ghoyatul Amin, 199007092015041002UNSPECIFIED
Depositing User: Fahimatun Nafisa Nafisa
Date Deposited: 11 Oct 2019 02:22
Last Modified: 14 Oct 2019 05:46
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/88821
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item