Pengaruh Latihan Swiss Ball Terhadap Fleksibilitas Trunk Pada Remaja Usia 17-21 Tahun

Vivi Meyrina Damayanti (2019) Pengaruh Latihan Swiss Ball Terhadap Fleksibilitas Trunk Pada Remaja Usia 17-21 Tahun. Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (ABSTRAK)
FV. TA. FST. 17-19 Dam p asbtrak.pdf

Download (76kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
FV. TA. FST. 17-19 Dam p daftar isi.pdf

Download (35kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
FV. TA. FST. 17-19 Dam p daftar pustaka.pdf

Download (84kB)
[img] Text (FULL TEXT)
FV. TA. FST. 17-19 Dam p.pdf
Restricted to Registered users only until 4 November 2022.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Sebagian besar aktivitas mahasiswa dihabiskan dengan posisi duduk yang lama saat kuliah, mengerjakan tugas didepan laptop, maupun membaca dimana mahasiswa harus duduk selama kurang lebih 2 jam. Duduk lama akan mengakibatkan overuse otot dan ketidakseimbangan postur tubuh. Ketegangan otot-otot punggung bawah tersebut akan mengakibatkan keterbatasan Range Of Motion (ROM) tulang belakang sehingga terjadi penurunan fleksibilitas. Selain itu kurangnya aktivitas fisik, khususnya aktivitas fisik yang melibatkan trunk dan lumbal dapat mempengaruhi fleksibilitas otot. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian latihan Swiss ball terhadap fleksibilitas trunk pada remaja usia 17–21 tahun.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir D3)
Additional Information: KKA. KK. FV.TA.FST.17/19 Dam p
Uncontrolled Keywords: latihan swiss ball, fleksibilitas trunk, sit and reach test
Subjects: L Education
Divisions: 15. Fakultas Vokasi > Departemen Kesehatan > D3 Fisioterapi
Creators:
CreatorsNIM
Vivi Meyrina DamayantiNIM151510283019
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorYudith Dian PrawitriNIDN0010068306
Depositing User: Ny Siti Sawanah
Date Deposited: 29 Jan 2020 03:56
Last Modified: 29 Jan 2020 03:56
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/90421
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item