Analisis Determinan Indeks Pembangunan Manusia Di Negara Organisasi Kerja Sama Islam

Sherrindra Avedta (2019) Analisis Determinan Indeks Pembangunan Manusia Di Negara Organisasi Kerja Sama Islam. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK FEB.EI.227-19 Ave a.pdf

Download (455kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
DAFTAR ISI FEB.EI.227-19 Ave a.pdf

Download (129kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA FEB.EI.227-19 Ave a.pdf

Download (317kB)
[img] Text (FULL TEXT)
FULL TEXT FEB.EI.227-19 Ave a.pdf
Restricted to Registered users only until 3 December 2022.

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Indeks Pembangunan Manusia (IPM) menjelaskan bagaimana penduduk dapat mengakses hasil pembangunan dalam memperoleh pendapatan, kesehatan, pendidikan, dan sebagainya. Salah satu masalah paling penting di negara-negara Islam, terutama di negara-negara miskin, adalah ketimpangan dalam faktor-faktor efektif IPM. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh pengeluaran pemerintah pada sektor pendidikan dan kesehatan, pertumbuhan ekonomi, inflasi dan jumlah penduduk terhadap Indeks Pembangunan Manusia di Negara OKI secara simultan dan parsial. Penelitian ini menggunakan teknik analisis regresi data panel dengan aplikasi STATA 13. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan secara simultan antara pengaruh pengeluaran pemerintah pada sektor pendidikan dan kesehatan, pertumbuhan ekonomi, inflasi dan jumlah penduduk terhadap Indeks Pembangunan Manusia di Negara OKI. Sedangkan secara parsial, pengaruh pengeluaran pemerintah pada sektor pendidikan dan kesehatan, pertumbuhan ekonomi tidak berpengaruh signifikan terhadap Indeks Pembangunan Manusia di Negara OKI. Inflasi dan jumlah penduduk berpengaruh signifikan terhadap Indeks Pembangunan Manusia di Negara OKI. Keterbatasan penelitian ini terletak pada jumlah sampel yaitu 16 dari 57 negara OKI dikarenakan keterbatasan data yang tersedia.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK2.FEB.EI.227/19 Ave a
Uncontrolled Keywords: IPM, Pengeluaran Pemerintah pada Sektor Pendidikan dan Kesehatan, Pertumbuhan Ekonomi, Inflasi dan Jumlah Penduduk IR - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SKRIPSI ANALISIS
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA177.4-185 Engineering economy
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Syariah
Creators:
CreatorsNIM
Sherrindra AvedtaNIM041511433139
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorIlmiawan AuwalinNIDN0018097708
Depositing User: Ny Siti Sawanah
Date Deposited: 30 Jan 2020 07:11
Last Modified: 30 Jan 2020 07:11
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/91953
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item