Terapi Latihan Core Stability Pada Penderita Low Back Pain Et Causa Spondylolisthesis Lumbalis

Nadiyah Mu’Allimah (2019) Terapi Latihan Core Stability Pada Penderita Low Back Pain Et Causa Spondylolisthesis Lumbalis. Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text
1. HALAMAN JUDUL.pdf

Download (407kB)
[img] Text
2. ABSTRAK .pdf

Download (73kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI .pdf

Download (96kB)
[img] Text
4. BAB 1 PENDAHULUAN .pdf

Download (76kB)
[img] Text
5. BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA .pdf
Restricted to Registered users only until 22 January 2023.

Download (618kB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB 3 PENATALAKSANAAN LATIHAN CORE STABILITY .pdf
Restricted to Registered users only until 22 January 2023.

Download (227kB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB 4 LAPORAN STUDI KASUS .pdf
Restricted to Registered users only until 22 January 2023.

Download (269kB) | Request a copy
[img] Text
8. BAB 5 PEMBAHASAN STUDI KASUS .pdf
Restricted to Registered users only until 22 January 2023.

Download (83kB) | Request a copy
[img] Text
9. BAB 6 PENUTUP .pdf
Restricted to Registered users only until 22 January 2023.

Download (49kB) | Request a copy
[img] Text
10. DAFTAR PUSTAKA .pdf

Download (61kB)
[img] Text
11. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 22 January 2023.

Download (391kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.Unair.ac.id

Abstract

Nyeri Punggung Bawah (NPB) adalah sindroma klinik yang ditandai dengan gejala utama nyeri atau perasaan lain yang tidak enak di daerah punggung bagian bawah. Salah satu penyebab NPB adalah adanya pergeseran dari salah satu corpus vertebrae atau sering disebut dengan spondylolisthesis. Spondylolisthesis umumnya paling sering terjadi karena trauma yang menyebabkan pergeseran corpus vertebra ke arah anterior atau posterior. Intervensi Fisioterapi yang dapat diberikan pada kasus spondylolisthesis antara lain dengan melakukan latihan core stability. Core stability merupakan salah satu latihan stabilisasi yang dapat membentuk kekuatan pada otot–otot postural, hal ini akan meningkatkan stabilitas pada trunk dan postur, sehingga dapat meningkatkan keseimbangan postural yang bisa menurunkan resiko cidera. Manfaat terbesar dari core stability exercise adalah meningkatkan kemampuan fungsional untuk kehidupan sehari-hari dan aktivitas rutin. Hasil yang di dapatkan setelah pasien melakukan program terapi latihan core stability sebanyak 6 kali adalah adanya penurunan nyeri diam dari skala 2 menjadi 0, nyeri tekan dari nilai 3 menjadi 1 dan nyeri gerak dari skala 5 menjadi 2, penurunan spasme pada otot-otot paralumbal, peningkatan kekuatan otot flexor trunk dari nilai 3 menjadi 4, peningkatan LGS trunk aktif extensi dari nilai 20o menjadi 30o, lateral flexi kiri dari nilai 25o menjadi 30o, lateral flexi kanan dari nilai 30o menjadi 35o, LGS trunk pasif extensi dari nilai 30o menjadi 35o dan peningkatan kemampuan fungsional trunk dari presentase 38% menjadi 20% yang diukur dengan Indeks Disabilitas Oswestry(IDO). Latihan akan lebih efektif apabila dilakukan secara rutin dan teratur agar tetap menjaga stabilitas trunk dan mempertahan postur.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir D3)
Additional Information: KKA KK FV.FST 19/19 Mua t
Uncontrolled Keywords: Spondylolisthesis, Vertebra Lumbal, Core Stability
Subjects: R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology
Divisions: 15. Fakultas Vokasi > Departemen Kesehatan > D3 Fisioterapi
Creators:
CreatorsNIM
Nadiyah Mu’AllimahNIM151610213013
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorDitaruni Asrina UtamiNIDN0017048306
Depositing User: Dwi Marina
Date Deposited: 22 Jan 2020 09:42
Last Modified: 22 Jan 2020 09:42
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/93635
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item