Analisis Stabilitas Efisiensi Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (Bprs) Di Indonesia Periode 2012-2018 Menggunakan Dea Window Analysis

Erika Septiani (2020) Analisis Stabilitas Efisiensi Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (Bprs) Di Indonesia Periode 2012-2018 Menggunakan Dea Window Analysis. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text
1. HALAMAN DEPAN .pdf

Download (406kB)
[img] Text
2. ABSTRAK .pdf

Download (368kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI .pdf

Download (301kB)
[img] Text
4. BAB 1 PENDAHULUAN .pdf

Download (366kB)
[img] Text
5. BAB 2 LANDASAN TEORI .pdf
Restricted to Registered users only until 10 August 2023.

Download (388kB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN .pdf
Restricted to Registered users only until 10 August 2023.

Download (332kB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB 4 PEMBAHASAN .pdf
Restricted to Registered users only until 10 August 2023.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
8. BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN .pdf
Restricted to Registered users only until 10 August 2023.

Download (295kB) | Request a copy
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA .pdf

Download (320kB)
[img] Text
10. LAMPIRAN .pdf
Restricted to Registered users only until 10 August 2023.

Download (524kB) | Request a copy
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui stabilitas dari tingkat efisiensi intertemporal Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) yang terdaftar di OJK selama periode 2012-2018. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Data yang digunakan adalah data sekunder berupa laporan keuangan tahunan yang diperoleh dari website Bank Indonesia (BI) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Penelitian ini menggunakan pendekatan non-parametrik untuk mengukur stabilitas tingkat efisiensi Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) dengan metode Data Envelopment Analysis (DEA) dengan analisis Window. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa dibawah asumsi CRS dengan berorientasi output rata-rata efisiensi Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) periode 2012-2018 sebesar 80 persen, sedangkan dibawah asumsi VRS dengan berorientasi output rata-rata efisiensi Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) sebesar 85 persen yang berarti bahwa Bank Pembiayaan Rakyat Syariah selama periode 2012-2018 masih beroperasi secara inefisien. BPRS Harta Insan Karimah Bekasi menjadi satu-satunya Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) di Indonesia periode 2012-2018 yang paling stabil baik secara asumsi CRS maupun asums VRS.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK2 FEB EI 07/20 Sep a
Uncontrolled Keywords: Stabilitas, Efisiensi Intertemporal, Data Envelopment Analysis, Window
Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG1-9999 Finance > HG1501-3550 Banking
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Syariah
Creators:
CreatorsNIM
Erika SeptianiNIM041511433007
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
UNSPECIFIEDLina Nugraha RaniNIDN0010078208
Depositing User: mrs siti muzaroh
Date Deposited: 10 Aug 2020 13:35
Last Modified: 10 Aug 2020 13:48
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/96881
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item