Perbedaan Profil Kepribadian Remaja Tuna Laras Di Panti Asuhan Prayuwana Surabaya Dengan Profil Kepribadian Remaja Bukan Tuna Laras Menurut Mimpi

Muryono, - (1992) Perbedaan Profil Kepribadian Remaja Tuna Laras Di Panti Asuhan Prayuwana Surabaya Dengan Profil Kepribadian Remaja Bukan Tuna Laras Menurut Mimpi. Laporan Penelitian. UNIVERSITAS AIRLANGGA, Surabaya. (Unpublished)

[img] Text (LAPORAN PENELITIAN)
kk 155.5 Mur p2.pdf

Download (3MB)
Official URL: http://www.lib.unair.ac.id

Abstract

Kenakalan rcmaja merupakan masalah umum yang disoroti sebagai problem intcrnasional Bonger (1962) seorang tokoh kriminologi berpendapat bahwa kenakalan remaja merupakan bagian yang besar dalam kejahatan. kehanyakan penjahat dcwasa sejak mudanya memang telah menjadi penjahat dan sudah merosot kesusilaannya sejak kecil. Menyadari keadaan tersehut banyak negara yang membuat undang-undang mengcnai kesejahteraan anak-anak. Salah satu contohnya adalah negara Inggris yang mengeluarkan undang-undang mengenai masalah kenakalan rcmaja yang diberi nama ~the children and young person act ~ .. Dalam undang-undang tersehut juga menyebutkan tentang penyaluran dan penampungan anak-anak: kc lembaga-Iembaga. Di Indonesia masalah tersebut dicantumkan dalam instruksi presiden no . 6/ 1971. tentang badan koordinasi pelaksana inpres penanggulangan beberapa masalah nasional di Indonesia. Secara kenyataan di Indonesia telah lama memperhatikan masalah kcnakalan rcmaja. hal tcrsebut terbukti hahwa sejak tahun 1917 telah didirikan ~ Prayuwana ~ . yang mendapat pengakuan pemerintah pada masa itu untuk mendidik anak-anak. Serta memherikan re-edukasi kepada anak yang mendapat kesulitan perkembangan jiwanya dan terhadap anak-anak yang terlibat dalam perkara kriminal.

Item Type: Monograph (Laporan Penelitian)
Additional Information: KKU KK 155.5 Mur p
Uncontrolled Keywords: Adolescent Psycology; Kepribadian remaja
Subjects: R Medicine
R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology > RM930-931 Rehabilitation therapy
Divisions: 01. Fakultas Kedokteran > Ilmu Kedokteran Jiwa
Creators:
CreatorsNIM
Muryono, --
Depositing User: Ani Sistarina
Date Deposited: 24 Jan 2023 05:22
Last Modified: 24 Jan 2023 05:22
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/119670
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item