PENINGKATAN KEMAMPUAN MELAKUKAN PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN SISWA SMU DI SEKOLAH MENENGAH UMUM MELALUI METODE SIMULASI DAN ROLE PLAY

Ninuk Dian Kurniawati, - and Makhfudli, - and Nadia Rohmatul Laili,, - and Tintin Sukartini,, - and Erna Dwi Wahyuni, - and Deni Yasmara, - and - and - (2020) PENINGKATAN KEMAMPUAN MELAKUKAN PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN SISWA SMU DI SEKOLAH MENENGAH UMUM MELALUI METODE SIMULASI DAN ROLE PLAY. Jurnal Pengabdian Masyarakat dalam Kesehatan, 2 (1). pp. 1-5. ISSN 2721-0618, 2746-4202

[img] Text (Artikel)
ARTIKEL02022023_0001.pdf

Download (2MB)
[img] Text (KARIL)
KARIL02022023_0001.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Turnitin)
TURNITIN02022023_0001.pdf

Download (2MB)
Official URL: https://e-journal.unair.ac.id/JPMK/article/view/18...

Abstract

Pendahuluan:Kecamatan Cerme merupakan salah satu kecamatan di Kabupaten Gresik dengan angka kejadian kecelakaan yang cukup tinggi dibandingkan dengan daerah lain. Kecelakaan ini memerlukan bantuan dan penanganan awal yang bisa dilakukan oleh orang awam, termasuk siswa SMU untuk mengurangi angka kecacatan dan kematian. SMU Muhammadiyah 8 dan SMK Muhammadiyah 3 berlokasi di tepi jalan raya dimana kecelakaan lalulintas tersebut sering terjadi. Tujuan pengabdian masyarakat adalah untuk meningkatkan pengetahuan, sikap dan keterampilan siswa SMU di Kabupaten Gresik dalam memberikan bantuan hidup dasar.Metode:Kegiatan pengabdian masyarakat dilakukan melalui pemberian edukasi melalui simulasi dan bermain peran (role play) kepada para siswa. Alasan dari pemilihan metode ini adalah karena siswa SMU pada dasarnya lebih menyukai pembelajaran partisipatif dibandingkan dengan ceramahHasil:Pembelajaran simulasi dan role play akan memberi siswa kesempatan untuk belajar secara langsung melalui melihat, mempraktikkan, serta bermain peran cara melakukan pertolongan pertama pada kecelakaan atau memberikan bantuan hidup dasar.Dengan demikian diharapkan para siswa akan mengalami peningkatan pengetahuan, sikap dan tindakan dalam penanganan kecelakaan.Kesimpulan:Kegiatan pengabdian masyarakat menghasilkan perubahan yang sesuai dengan target luaran yang telah ditetapkan yaitu meningkatnya pengetahuan, sikap dan keterampilan siswa tentang pertolongan pertama pada korban kecelakaan, meliputi tindakan bantuan hidup dasar, bebat bidai, dan transportasi khusus untuk orang awam.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: bantuan hidup dasar, role play, simulasi, siswa SMU
Subjects: R Medicine > RT Nursing > RT1-120 Nursing
Divisions: 13. Fakultas Keperawatan > Departemen Keperawatan Dasar, Kritis dan Medikal Bedah > Keperawatan Medikal Bedah (Spesialis)
Creators:
CreatorsNIM
Ninuk Dian Kurniawati, --
Makhfudli, --
Nadia Rohmatul Laili,, --
Tintin Sukartini,, --
Erna Dwi Wahyuni, --
Deni Yasmara, --
--
--
Depositing User: Eko Kuswanto
Date Deposited: 03 Feb 2023 11:41
Last Modified: 03 Feb 2023 11:41
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/119842
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item