Sri Chusniati
(1985)
Isolasi Dan Identifikasi Bakteri Dari Daging Kaleng Yang Diafkir.
Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
Abstract
Telah dilakukan pemeriksaan terhadap 30 contoh da-ging kaleng (corned beef) afkiran terhadap adanya bakteri yang diduga berperan sebagai penyebab kerusakan. Daft 30 contoh tersebut, dapat diisolasi dan diidentifikasi 3 je¬nis bakteri Arai to : Bacillus subtil).,s (73,33 %) Pqpudo¬monas aeruginosa (70 %) dan Froteus mirabilis (30 %).
Faktor-faktor yang mempengaruhi kerusakan kaleng antara lain : Aktivitas mikroorganisme, reaksi kimia an¬tara isi dan tempatnya, kesalahan teknis proses pengaleng an, penyimpanan yang kurang balk dan perlakuan yang kasar pada kaleng.
Dengan demikian perlu klranya diadakan penyuluhan pada masyarakat tentang bentuk-bentuk daging kaleng yang masih balk untuk dikonsumsi. Kepada semua pihak yang ter¬libat dalam proses pengalengan daging, transportasi, pe¬nyimpanan dan distribusi agar dapat meningkatkan kewas¬padaannya sehir.gga tidak berakibat buruk bagi konsumen daging kaleng.
Actions (login required)
|
View Item |