PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEKERJA/BURUH DALAM PERUSAHAAN PAILIT YANG SELURUH HARTANYA DIKUASAI KREDITOR SEPARATIS

PATRIA ERLANGGA A, 031211133111 (2016) PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEKERJA/BURUH DALAM PERUSAHAAN PAILIT YANG SELURUH HARTANYA DIKUASAI KREDITOR SEPARATIS. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (FULLTEXT)
224. 39872-ilovepdf-compressed.pdf
Restricted to Registered users only

Download (959kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
221. 39862-ilovepdf-compressed.pdf

Download (17kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Mendapatkan upah merupakan tujuan manusia dalam menjalani untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Namun bagaimana nasib pekerja/buruh jika terjadi pernyataan putusan pailit dijatuhkan dan seluruh aset debitor dikuasai oleh kreditor separatis. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis upaya hukum yang dapat dilakukan pekerja/buruh kepada perusahaan yang tidak membayar upah/pesangon buruh ketika sudah dijatuhi putusan Pengadilan Niaga karena seluruh aset yang dimiliki oleh debitor dikuasai oleh kreditor separatis. Hal ini menimbulkan ketidakadilan bagi pekerja/buruh yang sudah bekerja untuk memenuhi kebutuhannya namun tidak mendapatkan upahnya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode yuridis normatif dengan mengkaji secara sistematika norma dan aturan hukum yang berlaku. Sesuai dengan ketentuan pada Undang- Undang Nomor 37 Tahun 2004, p e k e r j a / b u r u h buruh dapat mengajukan gugatan lain-lain ke Pengadilan Niaga terhadap kreditor separatis yang memperlakukan buruh secara tidak adil. Kedudukan pengusaha disini adalah debitor, sementara Pekerja/buruh mempunyi kedudukan sebagai kreditor preferen. Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 67 Tahun 2013 menegaskan pelunasan upah pekerja mendahului semua jenis kreditor baik kreditor separatis, maupun kreditor preferen lainnya. Setelah itu hak-hak pekerja lainnya akan dibayar sesuai dengan ketentuan awal yang terdapat pada Undang-Undang Nomor 37 Tahun 2004.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FH.154/16 Erl p
Uncontrolled Keywords: Kepailitan, Upah Pekerja, Permohonan Pailit
Subjects: K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > K(520)-5582 Comparative law. International uniform law > K1700-1973 Social legislation > K1701-1841 Labor law
Divisions: 03. Fakultas Hukum
Creators:
CreatorsNIM
PATRIA ERLANGGA A, 031211133111UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorM. Hadi Shubhan, Dr., S.H., M.H., CNUNSPECIFIED
Depositing User: Guruh Haris Raputra, S.Sos., M.M. '-
Date Deposited: 21 Jul 2016 03:57
Last Modified: 01 Aug 2017 19:02
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/39862
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item