Ayu lndah Cahyaningsih, 120010200
(2005)
DOMINASI KOLONIAL BANGSA EROP AATAS PRIBUMI DALAM
NOVEL BUMI MANUSIA DAN ANAK SEMUA BANGSA
KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER
SEBUAH TINJAUAN POSKOLONIAL.
Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
Abstract
Dari penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa pandangan bangsa Eropa yang memandang pribumi sedemikian rendahnya menyebabkan terjadinya benturan peradaban antara kedua belah pihak dan semakin membentangkan jarak sosial yang terkuak lebar. Jarak sosial yang terbentang begitu mencolok antara penjajah kolonial Eropa dengan masyarakat pribumi di Hindia Belanda membentuk dua kutub yang berbeda, Eropa memposisikan dirinya sebagai goiongan atas, dan pribumi diposisikan sebagai golongan terbawah
Actions (login required)
|
View Item |