KURNIA RIDHOWATI, 039614443
(2000)
PENGATURAN HAK-HAK ATAS PENDIDIKAN BAGI PENYANDANG CACAT FISIK.
Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
Abstract
Dari semua uraian dan pcmbahasan lcntang pcrlindungall hak alas pendidikan bagi penyandang cacat fisik, maka dapat disimpulkan :
a. Di Indonesia masih terdapat kontradiksi antar pengaturan pendidikan bagi penyandang cacat fisik yang satu dengan peraturan yang lain, sebagai misal adalah kontradiksi pengaturan tentang pendidikan biasa dan pendidikan luar biasa bagi penyandang Cacat.
b. Masalah perlindungan hukum bagi penyandang cacat fisik sudah nampak dalam berbagai peraturan perundang-undangan di Indonesia, namun pengaturannya masih kurang jelas dengan masih adanya delegasi blanko (delegasi pengaturan) serta peraturan pelaksana yang bcrsifat nasional sampai sckarang masih bclum ada.
c. Dibanding dengan Konvensi Anti Diskriminasi di bidang Pcndidikan dan bebrapa peraturan tentang pendidikan bagi penyandang eaeal fisik yang ada di Amerika Serikat mnka masalah akscsibilitas penyandang cacal Iisik di bidang JX!ndidikan serta kesempatan unluk meraih pcndidikan di pcrguruan tinggi ataupun universitas di Indonesia diatur seeara rinci.
d. Sebagai negara berkembang adalah sangat wajar bagi Indonesia blla masalah penyandang cacat fisik di bidang pendidikan belum memperoleh perhatian secara maksimal mengingat hambatan ekonomi yang ada.
Actions (login required)
|
View Item |