PERBEDAAN KARAKTERISTIK CHAIR-CEO DAN KINERJA PERUSAHAAN

DAMAJANTI CHANDRASARI, 041311233110 (2016) PERBEDAAN KARAKTERISTIK CHAIR-CEO DAN KINERJA PERUSAHAAN. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
1. ABSTRAK 19-17 Cha p.pdf

Download (283kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
2. FULLTEXT 19-17 Cha p.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Isu yang berkaitan dengan hubungan antara Chair-CEO menjadi penelitian yang menarik. Hubungan perbedaan Chair-CEO dipercaya berdampak pada kinerja perusahaan dengan berbagai cara. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perbedaan seperti usia, gender dan kewarganegaraan Chair- CEO terhadap kinerja perusahaan. Perbedaan Chair-CEO diukur dengan variabel dummy, sedangkan kinerja diukur dengan Tobin’s Q dan ROA. Penulis menggunakan 205 sampel perusahaan non-keuangan di Indonesia selama periode 2011-2015 dengan 748 observasi. Hasil regresi linear berganda menunjukan bahwa perbedaan usia Chair-CEO dan perbedaan gender Chair-CEO berpengaruh signifikan positif terhadap kinerja perusahaan dan perbedaan kewarganegaraan Chair-CEO tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja perusahaan. Hal ini berarti perusahaan dengan adanya perbedaan usia dan perbedaan gender Chair dan CEO menunjukan kinerja yang lebih baik

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 B.19/17 Cha p
Uncontrolled Keywords: Perbedaan Chair-CEO, konflik kognitif, monitoring, kinerja perusahaan
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28-70 Management. Industrial Management
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
DAMAJANTI CHANDRASARI, 041311233110UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorRahmat Setiawan, Dr. , SE., MMUNSPECIFIED
Depositing User: sugiati
Date Deposited: 12 Jul 2017 18:08
Last Modified: 12 Jul 2017 18:08
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/58682
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item