PENGARUH PENERAPAN MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE, UKURAN PERUSAHAAN DAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP EARNINGS MANAGEMENT (Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2006-2010)

APRILINA DEWI ERNAWATIN, 040510448 (2012) PENGARUH PENERAPAN MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE, UKURAN PERUSAHAAN DAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP EARNINGS MANAGEMENT (Studi Kasus pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2006-2010). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2012-ernawatina-20018-a.62-1-k.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2012-ernawatina-23647-a.-62--1-k.pdf

Download (379kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Hasil penelitian-penelitian sebelumnya mengenai mekanisme corporate governance, ukuran perusahaan dan kepemilikan manajerial terhadap manajemen laba (earnings management), menunjukkan hasil yang tidak konsisten. Penelitian ini bertujuan untuk menguji kembali pengaruh mekanisme corporate governace, yang diwakili dengan komposisi dewan komisaris independen, ukuran dewan komisaris dan keberadaan komite audit, ukuran perusahaan dan kepemilikan manajerial terhadap variabel terikat manajemen laba (earnings management). Hasil uji menunjukkan: (1) komposisi dewan komisaris independen dan manajemen laba mempunyai pengaruh tidak signifikan; (2) ukuran dewan komisaris tidak berpengaruh secara signifikan terhadap manajemen laba; (3) Keberadaan komite audit berpengaruh tidak signifikan terhadap manajemen laba; (4) Ukuran perusahaan berpengaruh tidak signifikan terhadap manajemen laba; dan (5) Kepemilikan manajerial mempunyai pengaruh tidak signifikan terhadap praktik manajemen laba

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 A 62/ 12 Ern p
Uncontrolled Keywords: COST ACCOUNTING; CORPORATE GOVERNANCE; INCOME ACCOUNTING
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance > HJ9-9940 Public finance > HJ2005-2216 Income and expenditure. Budget
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
APRILINA DEWI ERNAWATIN, 040510448UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorAgus WIdodo MardijuwonoUNSPECIFIED
Depositing User: Tatik Poedjijarti
Date Deposited: 25 Apr 2012 12:00
Last Modified: 21 Jul 2016 01:50
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/6314
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item