PENGARUH EFISIENSI TERHADAP KINERJA SAHAM PERUSAHAAN SEMEN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA PERIODE 2007-2016

GALANG ARIEF RAHMAN, 041211332030 (2017) PENGARUH EFISIENSI TERHADAP KINERJA SAHAM PERUSAHAAN SEMEN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA PERIODE 2007-2016. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ARILANGGA.

[img]
Preview
Text (Abstrak)
A-315 - 17 Rah p - Abstrak.pdf

Download (24kB) | Preview
[img] Text (Fulltext)
A-315 - 17 Rah p - Sec.pdf
Restricted to Registered users only until 10 October 2020.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Permintaan semen di Indonesia selalu meningkat dalam satu dekade terakhir sehingga memicu munculnya pemain baru dalam industri semen yang mayoritas datang dari pihak asing yang pemain lama harus menerapkan strategi baru termasuk memaksimalkan efisiensi agar mampu bersaing dengan kompetitor. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh efisiensi perusahaan semen terhadap kinerja saham perusahaan tersebut. Tiga dari empat perusahaan semen terdaftar dipilih sebagai sampel dalam penelitian ini yang merupakan pemain utama dalam industri semen di Indonesia. Penelitian ini menggunakan Data Envelopment Analysis untuk menghitung efisiensi perusahaan dengan input total aset, jumlah karyawan, total beban operasi dan output total penjualan. Pengaruh efisiensi terhadap kinerja saham selama periode 2007-2016 diukur menggunakan analisis regresi linier. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara statistik efisiensi berpengaruh tidak signifikan terhadap kinerja saham perusahaan semen di Indonesia. Hal ini dapat disebabkan oleh faktor lain yang berpengaruh lebih kuat terhadap pergerakan harga saham seperti peristiwa ekonomi berskala besar, masalah hukum dan kebijakan pemerintah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 A-315 - 17 Rah p
Uncontrolled Keywords: efisiensi, data envelopment analysis, kinerja saham, return saham, perusahaan semen.
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
GALANG ARIEF RAHMAN, 041211332030UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorKhusnul prasetyo, , SE., MM., Ak.UNSPECIFIED
Depositing User: Unnamed user with email binkol@lib.unair.ac.id
Date Deposited: 24 Jan 2018 18:00
Last Modified: 24 Jan 2018 18:00
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/63183
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item