PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PERAWAT DENGAN VARIABEL INTERVENING MOTIVASI KERJA DAN KOMITMEN PERAWAT PADA RSUD dr. R. SOEDARSONO DI PASURUAN

Vicky Aditya P.W, 040510085 (2010) PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PERAWAT DENGAN VARIABEL INTERVENING MOTIVASI KERJA DAN KOMITMEN PERAWAT PADA RSUD dr. R. SOEDARSONO DI PASURUAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
1.pdf

Download (460kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
7392.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

6 iii ABSTRAKSI Persaingan antar perusahaan baik perusahaan besar maupun kecil semakin ketat memaksa perus ahaan untuk berusaha tetap bertahan, tumbuh dan berkembang. Perusahaan atau organisasi yang bergerak di bidang perdagangan, industri dan jasa memiliki tujuan akhir yang sama yaitu mencari laba yang sebesar -besarnya, dimana besar kecilnya laba yang diperole h pada umumnya telah menjadi tolok ukur keberhasilan manajemen perusahaan dalam mengelola perusahaannya. Salah satu caranya adalah pengelolaan sumber daya manusia yang dimiliki perusahaan melalui peningkatan kinerja karyawan. Setiap karyawan dalam aktivita snya sehari -hari bertujuan untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan bagi diri dan keluarganya. Salah satu faktor penting yang mempengaruhi kinerja karyawan adalah motivasi kerja dan komitmen. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk meng etahui pengaruh signifikan kepuasan kerja terhadap kinerja p erawat RSUD dr. R. Soedarsono Pasuruan dengan menggunakan motivasi kerja dan komitmen sebagai variabel intervening. Populasi penelitian ini adalah seluruh perawat RSUD dr. R. Soedarsono di Pasurua n sebesar 161 orang. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 62 responden. Teknik analisis yang digunakan adalah Path Analysis. Hasil penelitian di dapat pengaruh yang signifikan variabel kepuasan kerja terhadap motivasi kerja perawat RSUD dr. R. Soedarsono Pasuruan sebesar 0,590 atau sebesar 59%. Terdapat pengaruh yang signifikan variabel kepuasan kerja terhadap komitmen perawat RSUD dr. R. Soedarsono Pasuruan sebesar 0,697 atau sebesar 69,7%. Terdapat pengaruh yang signifikan variabel kepuasan kerja terhada p kinerja perawat RSUD dr. R. Soedarsono Pasuruan sebesar 0,691 atau sebesar 69,1%. Terdapat pengaruh yang signifikan variabel komitmen perawat terhadap kinerja perawat RSUD dr. R. Soedarsono Pasuruan sebesar 0,285 atau sebesar 28,5%. Terdapat pengaruh yan g signifikan variabel motivasi kerja perawat terhadap kinerja perawat RSUD dr. R. Soedarsono Pasuruan sebesar 0,289 atau sebesar 28,9%

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK B 402/10 Vic p
Uncontrolled Keywords: JOB SATISFACTION; EMPLOYEE MOTIVATION
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF501-504.3 Motivation
R Medicine > RT Nursing > RT1-120 Nursing
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
Vicky Aditya P.W, 040510085UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorAnis Eliyana, Dr., SE., M.Si.UNSPECIFIED
Depositing User: Nn Sheli Erlangga Putri
Date Deposited: 14 Mar 2011 12:00
Last Modified: 31 Jul 2017 23:48
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/7392
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item