PENGARUH NEUROTISISME, MATERIALISME, DAN KETERTARIKAN PADA FESYEN TERHADAP PEMBELIAN KOMPULSIF PRODUK PAKAIAN PADA REMAJA DI SURABAYA

NINTA PININTASARI, 040510058 (2011) PENGARUH NEUROTISISME, MATERIALISME, DAN KETERTARIKAN PADA FESYEN TERHADAP PEMBELIAN KOMPULSIF PRODUK PAKAIAN PADA REMAJA DI SURABAYA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2011-pinintasar-19963-b5111-k.pdf

Download (302kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
gdlhub-gdl-s1-2011-pinintasar-16734-b5111-p.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak Neurotisisme, Materialisme, dan Ketertarikan Pada Fesyen terhadap Pembelian Kompulsif Produk Pakaian. Penelitian ini merupakan replikasi dari penelitian sebelumnya yaitu Johnsson dan Attman (2008). Berdasarkan kerangka konseptual yang dibangun maka dilakukan pengujian, diketahui variabel independen adalah Neurotisisme, variabel intervening pertama adalah Materialisme, variabel intervening kedua adalah Ketertarikan Pada Fesyen dan variabel dependen yaitu Pembelian Kompulsif Produk Pakaian. Objek penelitian ini adalah remaja pada kota Surabaya. Penelitian ini menggunakan analisis kuantitatif dengan teknik analisis SEM yang dilakukan dengan program PLS 2.0. Berdasarkan nilai path coeffisisen diketahui bahwa Neurotisisme berpengaruh terhadap Pembelian Kompulsif Produk Pakaian, Materialisme berpengaruh terhadap Pembelian Kompulsif Produk Pakaian, Ketertarikan Pada Fesyen berpengaruh terhadap Pembelian Kompulsif Produk Pakaian, Neurotisisme berpengaruh terhadap Materialisme, Materialisme berpengaruh terhadap Ketertarikan Pada Fesyen

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KK B KK-2 B. 51/ 11 Pin p
Uncontrolled Keywords: TEENAGERS; LIFESTYLES
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5001-6182 Business
H Social Sciences > HF Commerce > HF5410-5417.5 Marketing. Distribution of products
H Social Sciences > HF Commerce > HF5437-5444 Purchasing. Selling. Sales personnel. Sales executives
H Social Sciences > HF Commerce > HF5548.8 Psychology, Industrial
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
NINTA PININTASARI, 040510058UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorGancar Candra Premananto, , SE., M.Si.,UNSPECIFIED
Depositing User: Nn Deby Felnia
Date Deposited: 29 Sep 2011 12:00
Last Modified: 12 Jul 2016 09:06
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/8114
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item