PENGARUH MODAL INTELEKTUAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KONEKSI POLITIK SEBAGAI VARIABEL MODERASI

BOBBY HIMAWAN SULAWARGANA, 041511333146 (2019) PENGARUH MODAL INTELEKTUAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KONEKSI POLITIK SEBAGAI VARIABEL MODERASI. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text
abstrak.pdf

Download (75kB)
[img] Text
daftar isi.pdf

Download (99kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (223kB)
[img] Text
full text.pdf
Restricted to Registered users only until 18 September 2022.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: Http:///lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk meneliti hubungan modal intelektual terhadap nilai perusahaan dengan koneksi politik sebagai variabel moderasi. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2015-2017. Penentuan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier dan Moderated Regression Analysis (MRA). Metode pengumpulan data yang digunakan adalah dokumentasi. Janis data dalam penelitian ini berupa data sekunder dan diproses dengan software SPSS 23.0. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa modal intelektual berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan. Sedangkan koneksi politik tidak memoderasi hubungan modal intelektual dan nilai perusahaan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK A 330/19 Sul p
Uncontrolled Keywords: Intelectual Capital, Firm Value, Political Connection
Subjects: H Social Sciences > HS Societies secret benevolent etc > HS1-3371 Societies: secret, benevolent, etc. > HS1501-2460.7 Other societies. By classes > HS2301-2460.7 Political and "patriotic" societies
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
BOBBY HIMAWAN SULAWARGANA, 041511333146UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorAlfiyatul Qomariyah, '0014098907UNSPECIFIED
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 18 Sep 2019 09:03
Last Modified: 18 Sep 2019 09:03
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/87011
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item