IDA AYU ARI ARTINI, 070016281
(2005)
STRATEGI MENYELESAIKAN KONFLIK PADA PASANGAN SUAMI ISTRI BERBEDA KEWARGANEGARAAN DI KELURAHAN KUTA KECAMATAN KUTA PROPINSI BALI.
Skripsi thesis, http://lib.unair.ac.id.
Abstract
Setiap perkawinan melibatkan perbedaan latar belakang dan budaya, terutama dalam perkawinan berbeda kewarganegaraan di Kelurahan Kuta, Kecamatan Kuta, Propinsi Bali. Perbedaan latar belakang tersebut dapat menimbulkan konflik dalam perkawinan. Perbedaan latar belakang juga m€mpengaruhi perbedaan p€fS€psi sehingga mempengaruhi ketika berkomunikasi dengan orang dari budaya lain. Konflik dalam perkawinan berbeda kewarganegaraan dapat berdampak buruk bagi perkawinan tersebut apabila penyelesaiannya tidak tepat. Berdasarkan hal tersebut, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi yang digunakan untuk menyelesaikan konflik pasangan suami istri pada perkawinan berbeda kewarganegaraan di Kelurahan Kuta, Kecamatan Kuta, Propinsi Bali.
Actions (login required)
|
View Item |