PENGARUH DETERJEN TERHADAP PENENTUAN KADAR LOGAM KADMIUM SECARA SPEKTROFOTOMETRI

RAHAYU KHARISMAWATY, 089411150 (1999) PENGARUH DETERJEN TERHADAP PENENTUAN KADAR LOGAM KADMIUM SECARA SPEKTROFOTOMETRI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KK MPK 18-00 KHA P.pdf

Download (299kB) | Preview
Official URL: HTTP:WWW.LIB.UNAIR.AC.ID

Abstract

Penelitian ini bertujuan wtuk mengetahui adanya pengaruh deterjen terhadap penentuan kadar logam kadmium sec81's spektrofotometri. Dengan menggunakan larutan kadmium dengan konsentrasi 5 x 10.6 M. dilakukan perbandingan konsentrasi antara Cd(II) dan deterjen adalab O~ 1 : 0,5; 1 : 1; 1 : 2~ 1 : 4~ 1 : 6; 1 : 8; 1 : 10; 1 ; 20; 1 : 40; 1 : 60; 1 : 80 dan 1 : 100, pada kondisi pH buffer 7-8. Kadmium diukur sebagai kompleks Cd-dithizon pads panjang gelombang 515 nm. Dari penelitian, diperoleh bahwa harga % recovery setelah dilakukan penambahan deterjen adalab 97,2%~ 96,6%; 95,20/0; 94,6%; 93,6%; 92,4%; 90,8010,90,0'%; 86,0'%; 75,2%; 67,0010; 64,80/0 dan 64,80/0. Dengan menggtmakan anava saiu arab, dapat diketahui babws penambahan deterjen,· dapat menunmkan absorbansi kachnium. Di mana pada perbandingan konsentrasi antara kadmium dan deterjen 1: 80, ion kadmium tidak biss dideteksi lagi. Dari uji BNT, dapat diketahui bahwa pads sast konsentrasi deterjen 0,5 kali konsentrasi cd(n) telah mulai menganggu anaJisis kadmium seeara spektrofotometri.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KK MPK 18/00 Kha p (FILE FULLTEXT TIDAK TERSEDIA)
Uncontrolled Keywords: Deterjen, kadmium, spektrofotometri
Subjects: Q Science > QD Chemistry > QD450-801 Physical and theoretical chemistry
Divisions: 08. Fakultas Sains dan Teknologi > Kimia
Creators:
CreatorsNIM
RAHAYU KHARISMAWATY, 089411150UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorYUSUF SYAH, Drs.,MSUNSPECIFIED
Thesis advisorMIRATUL KHASANAH, Drs.,MSiUNSPECIFIED
Depositing User: Yuliana Ariandini Ayuningtyas
Date Deposited: 02 Dec 2016 17:53
Last Modified: 20 Jun 2017 17:37
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/48014
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item