PENGGUNAAN UKURAN KINERJA NON KEUANGAN UNTUK MENGEVALUASI KUALITAS PELAYANAN DALAM RANGKA MEMENUHI KEPUASAN KONSUMEN (Studi Kasus pada PT. "X" di Surabaya)

LAILY YUNIARNI, 049615437 (2001) PENGGUNAAN UKURAN KINERJA NON KEUANGAN UNTUK MENGEVALUASI KUALITAS PELAYANAN DALAM RANGKA MEMENUHI KEPUASAN KONSUMEN (Studi Kasus pada PT. "X" di Surabaya). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
KK A 277.01 Yun P(2001).pdf

Download (619kB) | Preview
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Evaluasi kualitas pelayanan bagi perusahaan jasa merupakan hal yang sangat penting sebagai salah satu cara untuk mengetahui apakah perusahaan telah memenuhi keinginan dan kepuasan konsumen. Dalam hal ini, ukuran kinerja non keuangan memberikan banyak informasi yang dapat digunakan oleh manajemen perusahaan. Adapun tujuan yang hendak dicapai dalam penelitian kali ini adalah memperoleh pemahaman atas penggunaan ukuran kinerja non keuangan untuk mengevaluasi kualitas pelayanan perusahaan dan mengetahui manfaat atas penggunaan ukuran kineija non keuangan dalam rangka memenuhi kepuasan konsumen.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KK A 277.01 Yun p
Uncontrolled Keywords: kualitas pelayanan
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28-70 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD9980.5 Service industries
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
LAILY YUNIARNI, 049615437UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorYustrida Bernawati, MSi., Ak.UNSPECIFIED
Depositing User: Mrs Nadia Tsaurah
Date Deposited: 26 Feb 2017 22:21
Last Modified: 26 Feb 2017 22:21
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/53606
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item