FUNGSI TINDAK TUTUR ILOKUSI SISWA RETARDASI MENTAL DI SLB DHARMA PENDIDIKAN, CANDI, SIDOARJO: KAJIAN PRAGMATIK

FARIDAH EKA FATMALA, 121411131102 (2018) FUNGSI TINDAK TUTUR ILOKUSI SISWA RETARDASI MENTAL DI SLB DHARMA PENDIDIKAN, CANDI, SIDOARJO: KAJIAN PRAGMATIK. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK_FS.BI.50 18 Fat f.pdf

Download (151kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
FULLTEXT_FS.BI.50 18 Fat f.pdf
Restricted to Registered users only until 4 September 2021.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian yang berjudul “Fungsi Tindak Tutur Ilokusi Siswa Retardasi Mental di SLB Dharma Pendidikan, Candi, Sidoarjo” ini bertujuan untuk mengkaji tindak tutur ilokusi siswa retardasi mental. Metode yang digunakan dalam menganalisis objek penelitian adalah metode deskriptif kualitatif. Pengambilan data menggunakan teknik simak, rekam, dan catat. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan kajian pragmatik tentang tindak tutur ilokusi. Hasil dari penelitian diperoleh tindak tutur ilokusi langsung lebih banyak digunakan oleh siswa daripada tindak tutur ilokusi tidak langsung. Ilokusi langsung yang sering digunakan adalah dengan fungsi asertif yang menyatakan fungsi menyatakan, memberitahukan, membanggakan, mengeluh, menuntut, melaporkan, mengusulkan, dan mengklaim. Hal ini sesuai dengan struktur kebahasaan tindak tutur ilokusi langsung siswa retardasi mental yang menggunakan kalimat tunggal atau kalimat sederhana. Ilokusi tidak langsung yang sering digunakan adalah dengan fungsi direktif yang menyatakan fungsi memesan, memerintah, meminta, menyarankan, dan menasihati.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 FS.BI.50/18 Fat f
Uncontrolled Keywords: Fungsi, tindak tutur, ilokusi, retardasi mental, pragmatik.
Subjects: P Language and Literature > P Philology. Linguistics > P1-1091 Philology. Linguistics(General)
P Language and Literature > P Philology. Linguistics > P221 Phonology and Phonetics
Divisions: 12. Fakultas Ilmu Budaya > Sastra Indonesia
Creators:
CreatorsNIM
FARIDAH EKA FATMALA, 121411131102UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorBea Anggraini, S.S., M.Hum.UNSPECIFIED
Depositing User: Mrs Nadia Tsaurah
Date Deposited: 04 Sep 2018 09:21
Last Modified: 04 Sep 2018 09:21
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/73824
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item