ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT INDOFOOD SUKSES MAKMUR TBK SEBELUM DAN SESUDAH AKUISISI DENGAN MENGGUNAKAN KONSEP EVA DAN RASIO KEUANGAN

Henoch H. Hutabarat, 040013289 E (2007) ANALISIS KINERJA KEUANGAN PT INDOFOOD SUKSES MAKMUR TBK SEBELUM DAN SESUDAH AKUISISI DENGAN MENGGUNAKAN KONSEP EVA DAN RASIO KEUANGAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (ABSTRAK)
gdlhub-gdl-s1-2007-hutabarath-4986-a12207-k.pdf

Download (318kB)
[img] Text (FULL TEXT)
7707.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Akuisisi merupakan salah satu kegiatan penggabungan dua organisasi yang berbeda maupun sejenis, baik itu dalam hal karakter perusahaan, budaya, maupun sistem lainnya. Alasan utama perusahaan melakukan akuisisi adalah untuk bersinergi, yaitu kondisi dimana nilai dari suatu kesatuan lebih besar daripada hasil penjumlahan dari unsur-unsur pembentukan kesatuan tersebut atau dengan kata lain kondisi dimana nilai dari hasil suatu penggabungan lebih besar daripada nilai masing-masing perusahaan. Judul yang diambil pada dalam penelitian ini adalah Analisis Kinerja Keuangan PT. Indofood Sukses Makmur, Tbk. Sebelum dan Sesudah Akuisisi Dengan Menggunakan Konsep EVA dan Rasio Keuangan. Rasio-rasio keuangan seperti rasio profitabilitas, rasio likuiditas, rasio solvabilitas, dan rasio aktivitas telah sering kali dipakai dalam menganalisis kinerja keuangan perusahaan. Dewasa ini perusahaan mulai menggunakan alat ukur yang relatif baru untuk mengalisis kinerja keuangannya. Alat ukur yang relatif baru tersebut yaitu Economic Value Added (EVA). Kelebihan EVA adalah terletak pada perhatian tentang penciptaan nilai oleh perusahaan dan digunakannya biaya modal dalam perhitungannya. EVA dihitung dengan mengurangkan Net Operating After Tax (NOPAT) dengan biaya modal. Dalam penelitian ini, penulis menyimpulkan bahwa kinerja keuangan PT. Indofood Sukses Makmur, Tbk. jika mengggunakan konsep EVA mengalami kenaikan setelah melakukan akuisisi. Sedangkan jika menggunakan konsep rasio keuangan mengalami fluktuasi kinerja.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 A 122/07 Hut a
Uncontrolled Keywords: COOPERATIVE SOCIETIES-FINANCE; BUSSINES ENTERPRISES - FINANCE; RATIO ANALYSIS
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD58.7-58.95 Organizational behavior, change and effectiveness. Corporate culture
H Social Sciences > HG Finance > HG1-9999 Finance
K Law > K Law (General) > K1-7720 Law in general. Comparative and uniform law. Jurisprudence > K(520)-5582 Comparative law. International uniform law > K1000-1395 Commercial law > K1010-1014 The merchant. Business enterprises
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
Henoch H. Hutabarat, 040013289 EUNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorWiwiek Dianawati, Dra., Ak., M.SiUNSPECIFIED
Depositing User: Nn Duwi Prebriyuwati
Date Deposited: 21 Jun 2007 12:00
Last Modified: 06 Jul 2017 23:56
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/7707
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item