ANALISIS PENGARUH KINERJA LINGKUNGAN TERHADAP PENGUNGKAPAN INFORMASI LINGKUNGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK JAKARTA

HERLY SETYOWARDANI, 040113926 (2011) ANALISIS PENGARUH KINERJA LINGKUNGAN TERHADAP PENGUNGKAPAN INFORMASI LINGKUNGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK JAKARTA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
SKRIPSI UTAMA.doc - gdlhub-gdl-s1-2011-setyowarda-13451-a13110-a.pdf

Download (302kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
gdlhub-gdl-s1-2011-setyowarda-13451-a13110-a.pdf
Restricted to Registered users only

Download (689kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk meenguji pengaruh kinerja lingkungan terhadap pengungkapan informasi lingkungan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta (BEJ) periode 2002-2004 dan juga peserta Program Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup (PROPER) periode 2002-2004. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan penarikan sample menggunakan teknik judgement sampling. Data kinerja lingkungan diperoleh dengan disclosure scoring dari data Kementerian Lingkungan Hidup dan Content Analysis terhadap laporan keuangan tahunan perusahaan yang diteliti. Kinerja lingkungan menggunakan tiga variable control yaitu tingkat kinerja lingkungan, deskriptif karakteristik industri, dan keikutsertaan dalam program PROPER. Lalu dilakukan analisis pengaruh kinerja lingkungan terhadap pengungkapan informasi lingkungan dengan menggunakan uji statistic t dan uji F. Disimpulkan bahwa terdapat pengaruh positisf signifdikan antara kinerja lingkungan perusahaan terhadap pengungkapan informasi lingkungan perusahaan baik secara parsial maupun simultan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KK-2 KKB A 131/10 Set a
Uncontrolled Keywords: CORPORATE SOCIATIES-ACCOUNTING STRATEGY PLANNING
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD58.7-58.95 Organizational behavior, change and effectiveness. Corporate culture
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
HERLY SETYOWARDANI, 040113926UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorBASUKI, Drs., M.Com(Hons), Ph.D., Ak.UNSPECIFIED
Depositing User: Nn Luluk Lusiana
Date Deposited: 12 Mar 2011 12:00
Last Modified: 13 Sep 2016 07:56
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/940
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item