Hubungan Antara Persepsi Risiko Berkendara Sepeda Motor Dengan Agresivitas Pengendara Sepeda Motor Remaja Laki-laki di Kecamatan Menganti

EDWIN NUGRAHA (2015) Hubungan Antara Persepsi Risiko Berkendara Sepeda Motor Dengan Agresivitas Pengendara Sepeda Motor Remaja Laki-laki di Kecamatan Menganti. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text
1. HALAMAN JUDUL.pdf

Download (246kB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (216kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (222kB)
[img] Text
4. BAB 1.pdf

Download (273kB)
[img] Text
5. BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only until 8 April 2023.

Download (345kB) | Request a copy
[img] Text
6. BAB 3 .pdf
Restricted to Registered users only until 8 April 2023.

Download (290kB) | Request a copy
[img] Text
7. BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only until 8 April 2023.

Download (318kB) | Request a copy
[img] Text
8. BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only until 8 April 2023.

Download (175kB) | Request a copy
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (228kB)
[img] Text
10. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 8 April 2023.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji hubungan antara persepsi risiko berkendara sepeda maotor dengan agresivitas pengendara sepeda motor remaja laki-laki di Kecamatan Menganti. Pelaksanaan penelitian ini berdasarkan tingginya jumlah kecelakaan lalu lintas yang melibatkan pengendara sepeda motor di Kecamatan Menganti. Persepsi risiko berkendara sepeda motor adalah penilaian subjektif terhadap probabilitas terjadinya suatu kecelakaan dan potensi bahaya ketika berkendara dengan menggunakan sepeda motor di jalan raya (Rundmo & Iversen, 2004). Agresivitas pengendara adalah pola perilaku berkendara yang membahayakan dan meningkatkan risiko terhadap pengendara dan pengguna jalan yang lain (Houston dkk, 2003). Penelitian ini dilakukan pada pengendara sepeda motor remaja laki-laki yang berdomisili di Kecamatan Menganti. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 56 subjek. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini merupakan terjemahan dari skala persepsi risiko berkendara yang disusun oleh Rundmo dan Iversen (2004) dan skala perilaku agresivitas pengendara yang disusun oleh Houston dkk (2003). Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah teknik uji korelasi Spearman’s Rho dengan bantuan program IBM SPSS Statistics 21 for Windows. Hasil dari analisis data penelitian menunjukkan nilai signifikansi sebesar 0,379 (siginifikansi > 0,05) dengan nilai koefisien korelasi 0,120. Hal ini menunjukkan bahwa tidak terdapat hubungan antara persepsi risiko berkendara sepeda motor dengan agresivitas pengendara sepeda motor remaja laki-laki di Kecamatan Menganti.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 PSI.21/15 Nug h
Uncontrolled Keywords: persepsi risiko berkendara, agresivitas pengendara, remaja, laki-laki.
Subjects: H Social Sciences
Divisions: 11. Fakultas Psikologi
Creators:
CreatorsNIM
EDWIN NUGRAHANIM111111016
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorAchmad ChusairiNIDN0031017503
Depositing User: Ms noviyanti wulandari
Date Deposited: 17 Dec 2015 12:00
Last Modified: 05 Jun 2020 02:36
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/26537
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item