PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA PT. SURABAYA INDUSTRIAL ESTATE RUNGKUT (SIER)

WIRMAN TIRTAMARTA, 041311233158 (2019) PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA PT. SURABAYA INDUSTRIAL ESTATE RUNGKUT (SIER). Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text (abstrak)
abstrak.pdf

Download (126kB)
[img] Text (full text)
full text.pdf
Restricted to Registered users only until 20 March 2022.

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Studi ini menguji pengaruh budaya organisasi terhadap kinerja karyawan dengan kepuasan kerja dan komitmen organisasional sebagai variabel mediasi pada PT. Surabaya Industrial Estate Rungkut (SIER). Pendekatan yang digunakan pada penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan menggunakan sampel seluruh karyawan sebanyak 104 responden dari PT. Surabaya Industrial Estate Rungkut (SIER). Hubungan antar variabel yang memediasi budaya organisasi dan kinerja karyawan dianalisis dengan menggunakan metode VAF, untuk mengetahui apakah di dalam variable kepuasan kerja dan komitmen organisasional termasuk dalam kategori full mediation, partial mediation, atau no mediation. Penelitian ini menggunakan metode SmartPLS. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, hasil penelitian ini juga menunjukan bahwa terdapat mediasi sebagian atau partial mediation antara kepuasan kerja dengan budaya organisasi dan kinerja karyawan, dan juga terdapat mediasi sebagian atau partial mediation antara komitmen organisasional dengan budaya organisasi dan kinerja karyawan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK B 88/19 Tir p
Uncontrolled Keywords: Organizational culture, job satisfaction, organizational commitment, job performance.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD58.7-58.95 Organizational behavior, change and effectiveness. Corporate culture
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
WIRMAN TIRTAMARTA, 041311233158UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorDian Ekowati, S.E.,M.Si.M.App(Org.Ch).,Ph.DUNSPECIFIED
Depositing User: Unnamed user with email indah.fatma@staf.unair.ac.id
Date Deposited: 20 Mar 2019 04:09
Last Modified: 20 Mar 2019 04:09
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/81215
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item