Aliffia Rachmawati (2019) Pengaruh Strategi Pemasaran Opentable Dalam Meningkatkan Jumlah Nasabah Penghimpunan Dana Di Pt. Bank Negara Indonesia Syariah (Persero) Cabang Dharmawangsa - Surabaya. Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga.
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK FV.PBK.25-19 Rac p.pdf Download (327kB) |
|
Text (DAFTAR ISI)
DAFTAR ISI FV.PBK.25-19 Rac p.pdf Download (411kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA FV.PBK.25-19 Rac p.pdf Download (356kB) |
|
Text (FULL TEXT)
FULL TEXT FV.PBK.25-19 Rac p.pdf Restricted to Registered users only until 29 October 2022. Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengetahui bahwa efektifititas strategi opentable penting dalam meningkatkan jumlah nasabah penghimpunan dana di PT.BNI Syariah Kantor Cabang Dharmawangsa. (2) untuk mengetahui sejak kapan pelaksanaan opentable telah dilakukan dan berapa jumlah rekening yang didapatkan dalam pelaksanaan suatu opentable. Dalam penulisan tugas akhir ini, Penelitian merupakan penelitian deskriptif, menggunakan metode kualitatif dan data diperoleh dari hasil wawancara dari participant yaitu pihak bank. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Kegiatan opentable atau pameran ini dilakukan secara rutin minimal dua kali dalam sebulan dan dilakukan di perusahaan besar milik Negara (BUMN) maupun perusahaan milik swasta. (2) Kegiatan opentable ini sudah dilakukan oleh Bank BNI Syariah sejak bank didirikan yaitu pada tahun 2011. (3) Kegiatan opentable ini dilakukan secara langsung di tempat target artinya melakukan komunikasi langsung di tempat calon nasabah berada dengan berkomunikasi langsung dengan calon nasabah diharapkan bank dapat mengerti situasi dan kebutuhan nasabah yang cocok dengan produk bank BNI Syariah. (4) kegiatan opentable diharapkan dapat meningkatkan keuntungan bagi Bank dengan tersalurnya produk Bank BNI Syariah Kantor Cabang Dharmawangsa dan dapat membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhannya.
Item Type: | Thesis (Tugas Akhir D3) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 PBK.25/19 Rac p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Strategi, pemasaran, opentable, penghimpunan dana. | ||||||
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance > HG1-9999 Finance > HG1501-3550 Banking | ||||||
Divisions: | 15. Fakultas Vokasi > Departemen Bisnis > D3 Manajemen Perbankan | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Ny Siti Sawanah | ||||||
Date Deposited: | 2015 | ||||||
Last Modified: | 13 Feb 2020 06:40 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/90126 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |