Dwi Khusniatul Izzah, 071511633030 (2019) EFEKTIVITAS PROGRAM PENDIDIKAN PENGGUNA (USER EDUCATION ) DI PERPUSTAKAAN INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER BAGI KALANGAN MAHASISWA TINGKAT AKHIR. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
Text
FIS IIP 88 19 Izz e ABSTRAK.pdf Download (29kB) |
|
Text
FIS IIP 88 19 Izz e DAFTAR ISI.pdf Download (52kB) |
|
Text
FIS IIP 88 19 Izz e DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (37kB) |
|
Text
FIS IIP 88 19 Izz e JURNAL - Dwi Khusniatul Izzah - 071511633030.pdf Download (291kB) |
|
Text (FULLTEXT)
FIS IIP 88 19 Izz e.pdf Restricted to Registered users only until 9 December 2022. Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Program pendidikan pengguna merupakan salah satu bentuk upaya perpustakaan perguruan tinggi dalam meningkatan kemampuan literasi informasi pemustaka/mahasiswa. Program pendidikan pengguna perpustakaan dilaksanakan dengan tujuan untuk memberikan pembinaan kepada pemustaka/mahasiswa agar dapat memanfaatkan perpustakaan dan melakukan penelusuran informasi secara efektif dan efisien. Pada umumnya program pendidikan pengguna hanya diperuntukan kepada para mahasiswa/pemustaka, namun terdapat pula program pendidikan penggunak yang memang diperuntukan untuk semua kalangan mahasiswa/pemustaka termasuk mahasiswa tingkat akhir. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif deskriptif, dengan metode purposive random sampling sebagai metode pengambilan sample dan mahasiswa tingkat akhir Institut Teknologi Sepuluh Nopember sebagai populasi penelitian. Penelitian dilakukan dengan menggunakan model efektivitas program dari Kirkpatrick, yang mana pada model tersebut efektivitas sebuah program dapat diketahui melalui empat tingkatan yakni reaction, learning, behavior, dan result. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tiga dari empat tingkatan tersebut telah masuk dalam kategori Tinggi sedangakan terdapat satu tingkatan yang masuk dalam kategori sedang, yakni tingkatan behavior. Apabila dilihat secara keseluruhan maka dapat dikatakan bahwa program pendidikan pengguna perpustakaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember telah efektif, namun perlu adanya perhatian terhadap aksessibilitas layanan agar apa yang telah di pelajari oleh pemustaka pada program tersebut bisa menjadi kebiasaan dan menghasilkan tingkatan behavior yang tinggi.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 FIS IIP 88/19 Izz e | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Kirkpatrick model, Reaction, Learning, Behavior, Result, Mahasiswa ITS | ||||||
Subjects: | Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science | ||||||
Divisions: | 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Informasi dan Perpustakaan | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Dwi Marina | ||||||
Date Deposited: | 09 Dec 2019 04:59 | ||||||
Last Modified: | 09 Dec 2019 04:59 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/92304 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |