Pengaruh Organizational Climate Terhadap Destructive Deviance Dan Constructive Deviance Dengan Individualism Dan Collectivism Sebagai Variabel Pemoderasi

Suhata Wardani (2020) Pengaruh Organizational Climate Terhadap Destructive Deviance Dan Constructive Deviance Dengan Individualism Dan Collectivism Sebagai Variabel Pemoderasi. Skripsi thesis, Airlangga University.

[img] Text (COVER)
1.COVER.pdf

Download (233kB)
[img] Text (ABSTRAK)
2.ABSTRAK .pdf

Download (78kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
3.DAFTAR ISI .pdf

Download (54kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
4.BAB I PENDAHULUAN .pdf

Download (76kB)
[img] Text (BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA)
5.BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA .pdf
Restricted to Registered users only until 26 June 2023.

Download (154kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODE PENELITIAN)
6.BAB 3 METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Registered users only until 26 June 2023.

Download (188kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL)
7.BAB 4 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Registered users only until 26 June 2023.

Download (545kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 KESIMPULAN)
8.BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN .pdf
Restricted to Registered users only until 26 June 2023.

Download (38kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9.DAFTAR PUSTAKA .pdf

Download (78kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
10.LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 26 June 2023.

Download (554kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Studi ini menguji pengaruh organizational climate terhadap destructive deviance dan constructive deviance yang dimoderasi menggunakan individualism dan collectivism di Rumah Sakit Umum Haji Surabaya. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan sample sebanyak 352 responden yang disebar di semua departemen di Rumah Sakit Umum Haji Surabaya. Hubungan antar variabel yang memoderasi organizational climate terhadap destructive deviance dan constructive deviance dianalisis dengan menggunakan metode analisa Partial Least Square (PLS) dengan software Smart PLS, karena semua variabel penelitian merupakan variabel laten yang dapat diukur dengan indikatorindikator. PLS berguna untuk memprediksi pengaruh variabel X terhadap Y dan menjelaskan hubungan teoritikal di antara kedua variabel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa organizational climate berpengaruh negatif signifikan terhadap destructive deviance dan constructive deviance, sedangkan variabel moderasi collectivism berpengaruh positif signifikan terhadap hubungan organizational climate pada destructive deviance dan organizational climate pada constructive deviance. Tidak ada efek moderasi individualism terhadap hubungan organizational climate pada destructive deviance dan individualism terhadap hubungan organizational climate pada constructive deviance dikarenakan hubungan yang tidak signifikan pada variabel tersebut.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK B.78-20 War p
Uncontrolled Keywords: Organizational climate, destructive deviance, constructive deviance, individualism, collectivism
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5546-5548.6 Office management
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Creators:
CreatorsNIM
Suhata WardaniNIM
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
UNSPECIFIEDIda Bagus Adi PermanaNIDN0011098007
Depositing User: Turwulandari
Date Deposited: 26 Jun 2020 04:42
Last Modified: 26 Jun 2020 04:42
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/95986
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item