PENGGUNAAN TEKNIK NUMBER HEADS TOGETHER (NHT) DALAM PENGAJARAN MEMBACA PEMELAJAR KELAS X MA 1 ANNUQAYAH PUTRI SUMENEP

FINA SYAHADATINA, 121514253011 (2018) PENGGUNAAN TEKNIK NUMBER HEADS TOGETHER (NHT) DALAM PENGAJARAN MEMBACA PEMELAJAR KELAS X MA 1 ANNUQAYAH PUTRI SUMENEP. Thesis thesis, Universitas Airlangga.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf

Download (49kB) | Preview
[img] Text (FULLTEXT)
TIL 03-18 Sya p.pdf
Restricted to Registered users only until 8 March 2021.

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Tesis ini membahas mengenai penggunaan teknik Number Heads Together (NHT) yang merupakan bagian dari metode Cooperative Learning, dan teknik Lecturing dalam rangka meningkatkan kemampuan membaca pemelajar kelas X Madrasah Aliyah 1 Annuqayah Putri. Jenis penelitian ini adalah kuasi eksperimental dengan ancangan pre-test post-test control group dan teknik sampel purposive sampling. Pemilihan sampel tidak dilakukan secara acak agar tidak mengganggu kegiatan belajar dan mengajar di Sekolah terkait. Data diperoleh dari skor pre-test, post-test, kuesioner motivasi membaca, kuesioner persepsi pemelajar terhadap teknik NHT dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa teknik NHT dan Lecturing sama-sama dapat meningkatkan kemampuan membaca pemelajar, khususnya teks recount secara signifikan namun kelompok eksperimen lebih unggul. Selisih signifikansi kemampuan membaca pemelajar dengan teknik NHT adalah 12,68% dibandingkan dengan kelas Lecturing. Selain itu berdasarkan dari hasil kuesioner, teknik NHT terbukti meningkatkan motivasi membaca pemelajar sebesar 14,15% dan penerapan teknik ini juga mendapat respon positif dari mereka. Oleh karena itu, peneliti merekomendasikan penggunaan teknik NHT dalam pengajaran membaca pemelajar tingkat MA khususnya kelas X MA 1 Annuqayah Putri Sumenep

Item Type: Thesis (Thesis)
Additional Information: KKB KK-2 TIL.03/18 Sya p
Uncontrolled Keywords: Teknik Number Heads Together (NHT), metode Cooperative Learning, teknik Lecturing, kemampuan membaca, motivasi membaca.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB5-3640 Theory and practice of education > LB1025-1050.75 Teaching (Principles and practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB5-3640 Theory and practice of education > LB1025-1050.75 Teaching (Principles and practice) > LB1049.9-1050.75 Reading (General)
Divisions: 12. Fakultas Ilmu Budaya
Creators:
CreatorsNIM
FINA SYAHADATINA, 121514253011UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorYuni Sari Amalia, S.S., MA., Ph.D.UNSPECIFIED
Thesis advisorJurianto, Drs. , M.EdUNSPECIFIED
Depositing User: sugiati
Date Deposited: 07 Mar 2018 22:21
Last Modified: 07 Mar 2018 22:21
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/70470
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item