Vincentius Kevin, 071511533094 (2019) PENERIMAAN ANGGOTA KLUB AIRLANGGA JIU-JITSU TERHADAP TAYANGAN ONE PRIDE MMA TV ONE. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.
Text
ABSTRAK.pdf Download (103kB) |
|
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (104kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (116kB) |
|
Text (FULLTEXT)
Fis k 71 19 Kev p.pdf Restricted to Registered users only until 20 September 2022. Download (1MB) | Request a copy |
|
Text
Jurnal_Vincentius Kevin_071511533094_.PDF.pdf Download (243kB) |
Abstract
Penelitian ini ingin mengeksplorasi peneriman dari Anggota Klub Airlangga Jiu- Jitsu terhadap tayangan One Pride MMA TV One. Keberhasilan meraih Panasonic Award tahun 2017 dianggap salah satu bukti keberhasilan One Pride MMA TV One dalam mengenalkan MMA di Indonesia. Klub Airlangga Jiu-Jitsu yang merupakan satusatunya klub bela diri berbasis universitas yang tergabung di One Pride MMA, memiliki para anggota yang cukup aktif menonton tayangan One Pride. Sehingga tujuan penelitian ini ialah untuk melihat bagaimana pemaknaan para anggota Airlangga Jiujitsu tayangan One Pride MMA TV One. Penelitian ini dianalisis menggunakan metode Reception Analysis dengan pendekatan kualitatif-eksploratif. Data penelitian diperoleh dengan melakukan wawancara mendalam kepada para infroman yang merupakan anggota Airlangga Jiu-Jitsu. Terdapat temuan dari penelitian ini, yakni kehadiran tayangan One Pride MMA TV One dimaknai oleh para informan sebagai bentuk mengamodasi animo penggemar MMA di Indonesia. Terdapat dua manfaat yang dirasakan atas kehadiran One Pride. Pertama, dilihat dari sisi olahraganya yang salah satunya sebagai wadah bagieksistensi atlet MMA lokal. Kedua, tayangan One Pride dinilai sebagai wahana hiburan bagi jenis penonton yang senang menonton pertarungan antar manusia.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | KKB KK-2 FIS K 71/19 Kev p | ||||||
Uncontrolled Keywords: | Penerimaan Khalayak, Mix Martial Art, One Pride MMA TV One, Tayangan Televisi, | ||||||
Subjects: | Q Science > Q Science (General) > Q223-227 Communication in Science | ||||||
Divisions: | 07. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Komunikasi | ||||||
Creators: |
|
||||||
Contributors: |
|
||||||
Depositing User: | Dwi Marina | ||||||
Date Deposited: | 20 Sep 2019 07:21 | ||||||
Last Modified: | 20 Sep 2019 07:21 | ||||||
URI: | http://repository.unair.ac.id/id/eprint/87174 | ||||||
Sosial Share: | |||||||
Actions (login required)
View Item |