Hubungan Penggunaan Media Sosial Dan Tingkat Stres Dengan Insomnia Remaja Di Sma Negeri 9 Surabaya

Desna Ayu Arifianti (2019) Hubungan Penggunaan Media Sosial Dan Tingkat Stres Dengan Insomnia Remaja Di Sma Negeri 9 Surabaya. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.

[img] Text
1. HALAMAN JUDUL.pdf

Download (516kB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (159kB)
[img] Text
3. Daftar Isi.pdf

Download (149kB)
[img] Text
4. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (143kB)
[img] Text
5. BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (237kB)
[img] Text
6. BAB 3 KERANGKA KONSEPTUAL DAN HIPOTESIS.pdf

Download (143kB)
[img] Text
7. BAB 4 METODE PENELITIAN.pdf

Download (172kB)
[img] Text
8. BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.pdf

Download (223kB)
[img] Text
9. BAB 6 SIMPULAN DAN SARAN.pdf

Download (132kB)
[img] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (163kB)
[img] Text
11. Lampiran.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://lib.Unair.ac.id

Abstract

Penggunaan media sosial sering kali disalahgunakan secara berlebihan oleh remaja yang dapat menyebabkan insomnia. Insomnia dapat mempengaruhi perkembangan kognitif dan sosioemosional pada remaja. Tujuan penelitian ini untuk menjelaskan hubungan penggunaan media sosial dan tingkat stres dengan insomnia remaja di SMA Negeri 9 Surabaya. Metode: Penelitian ini menggunakan desain korelasional dengan pendekatan cross-sectional. Sampel total penelitian adalah 308 siswa-siswi SMA Negeri 9 Surabaya yang diperoleh dengan teknikkonsekutif sampling. Variabel independen dari penelitian ini adalah penggunaan media sosial dan tingkat stres, sedangkan variabel dependen dari penelitian ini adalah insomnia. Pengumpulan data menggunakan kuisioner online menggunakan google formKuisioner Kecanduan Media Sosial Kuss & Griffiths, Depression Anxiety Stress Scale, Diagnostic and Statistical Manual of Mental Disorder Insomnia Criteria, serta dianalisis dengan uji korelasi Spearman Rank Corelation, nilai signifikasi α (0,05). Hasil: Hasil penelitian menunjukkan bahwa hubungan yang signifikan antara penggunaan media sosial dan insomnia (p=0,000; r=0,244) dan hubungan yang signifikan antara tingkat stres dan insomnia (p=0,000; r=0,302). Diskusi: Penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan media sosial dan tingkat stres adalah faktor yang mempengaruhi insomnia remaja. Penyebab insomnia harus kita ketahui sehingga insomnia bisa disembuhkan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKC KK FKP.N.03/20 Ari h
Uncontrolled Keywords: Penggunaan Media Sosial, Kecanduan Media Sosial, Stres, Insomnia, Remaja
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: 13. Fakultas Keperawatan > Pendidikan Ners
Creators:
CreatorsNIM
Desna Ayu ArifiantiNIM131411131038
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorElida UlfianaNIDN0713107903
Depositing User: Dwi Marina
Date Deposited: 14 Jan 2020 06:54
Last Modified: 14 Jan 2020 06:54
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/93510
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item