PENGARUH GCG TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN YANG DI MODERASI OLEH STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2015-2018

MURAM YANDO (2020) PENGARUH GCG TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN YANG DI MODERASI OLEH STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2015-2018. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA.

[img] Text (HALAMAN DEPAN)
1. HALAMAN DEPAN.pdf

Download (710kB)
[img] Text (ABSTRAK)
2. ABSTRAK .pdf

Download (116kB)
[img] Text (DAFTAR ISI)
3. DAFTAR ISI .pdf

Download (128kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
4. BAB 1 PENDAHULUAN .pdf

Download (307kB)
[img] Text (BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA)
5. BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA .pdf
Restricted to Registered users only until 18 June 2023.

Download (542kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODE PENELITIAN)
6. BAB 3 METODE PENELITIAN .pdf
Restricted to Registered users only until 18 June 2023.

Download (342kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
7. BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN .pdf
Restricted to Registered users only until 18 June 2023.

Download (292kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN)
8. BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN .pdf
Restricted to Registered users only until 18 June 2023.

Download (198kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9. DAFTAR PUSTAKA .pdf

Download (270kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
10. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only until 18 June 2023.

Download (407kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.unair.ac.id

Abstract

Dalam penelitian ini bertujuan untuk menguji mengenai pengaruh corporate governance terhadap kinerja keuangan perusahaan yang dimoderasi oleh capital structure. karakteristik GCG yang digunakan dalam penelitian ini antara lain ukuran direksi perusahaan termasuk komisaris independen, jumlah direktur independen perusahaan, ukuran direktur perusahaan termasuk direktur independen, ukuran direktur independen perusahaan dan komite audit perusahaan. Capital structure diproksikan dengan financial leverage dan kinerja keuangan diukur dengan ROA_EBIT dan ROA_NI. Populasi dari sampel penelitian ini adalah perusahaan yang telah listing di Bursa Efek Indonesia (IDX) pada periode 2015-2018 dengan mengecualikan sektor industri berkode SIC 6 yang diambil melalui metode purposive sampling dan diperoleh total observasi sejumlah 2,574 sampel. Untuk menguji pengaruh GCG terhadapa kinerja keuangan perusahaan digunakan regresi linier berganda (OLS) yang sebelumnya sudah melalui proses di STATA. Penelitian ini menemukan pengaruh GCG terhadapa kinerja perusahaan memiliki hubungan negatif. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel independen berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan. sedangkan variabel leverage berpengaruh negatif signifikan dan tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: KKB KK-2 A 35/20 Yan p
Uncontrolled Keywords: GCG, Capital Structure and Firm Performance
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD2709-2930.7 Corporations
H Social Sciences > HG Finance > HG4501-6051 Investment, capital formation, speculation
Divisions: 04. Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Creators:
CreatorsNIM
MURAM YANDONIM041311333174
Contributors:
ContributionNameNIDN / NIDK
Thesis advisorIman HarymawanNIDN0020048403
Depositing User: Sulistiorini
Date Deposited: 18 Jun 2020 08:43
Last Modified: 02 Jul 2020 01:53
URI: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/95811
Sosial Share:

Actions (login required)

View Item View Item